-
Majelis Jemaat untuk Periode Pelayanan April 2023 – Maret 2026
Setelah diumumkan 3 hari minggu berturut-turut dan tidak ada keberatan dari anggota jemaat maka Majelis Jemaat GKI Harapan Indah akan melaksanakan peneguhan anggota Majelis Jemaat masa pelayanan April 2023 – Maret 2026 pada hari Minggu tanggal 26 Maret 2023 di KU 2.
Adapun nama nama yang akan diteguhkan adalah sebagai berikut :
Periode Pelayanan II:
1. Pnt. David Ganda Gafirat Rustanto
2. Dkn. Endeng Tusilawati
3. Pnt. Fanky Christian
4. Pnt. Lusiana
5. Dkn. Malkie Jorrie Roeitang
6. Pnt. Reshuffle Budi Permana
7. Dkn. Samuel Hendrata Shantiawan
8. Dkn. Yusuf RatmokoPeriode Pelayanan I:
1. Bp. Ridwan Tjandradjaja
2. Ibu. Susilawati Santoso
3. Bp. SuwandaMajelis Jemaat mengucapkan terima kasih kepada:
1. Ibu Warning Irawati
2. Bp. Yupri Elaus
3. Bp. Yulius SutiyantoAtas pelayanannya sebagai Anggota Majelis Jemaat di GKI Harapan Indah, Tuhan Yesus memberkati pelayanan selanjutnya.
-
Persidangan Majelis Jemaat
Persidangan Majelis Jemaat bulan Maret akan diselenggarakan pada hari Minggu, 12 Maret 2023, pukul 11.00 WIB. Mohon perhatian seluruh Majelis Jemaat dan dukungan doa dari seluruh Jemaat.
-
Kebaktian Peneguhan dan Pemberkatan Nikah
Sdr. Aledro Purwanto & Sdri. Fransisca Tania Trixie (Pewartaan Ketiga)
Majelis Jemaat akan melaksanakan Kebaktian Peneguhan dan Pemberkatan Nikah bagi pasangan Sdr. Aledro Purwanto (Anggota GKI Harapan Indah) Putra dari Bp. Uun Purwanto dan Ibu Joe Sian Nah dengan Sdri. Fransisca Tania Trixie (Anggota GBI di PRJ) Putri dari Bp. Eddy Susanto dan Ibu Ekawati Setiawan, Pada hari Sabtu, 18 Maret 2023 pukul 10.00 WIB, dilayani oleh Pdt. Hendy Suwandi.
Apabila ada diantara anggota jemaat GKI Harapan Indah yang belum dapat memberikan dukungan karena alasan yang berdasarkan Alkitab dan Tata Gereja GKI dapat disampaikan kepada Majelis Jemaat selambat-lambatnya sampai dengan hari Minggu, 5 Maret 2023.
-
Atestasi Masuk
Majelis Jemaat membuka Penerimaan Atestasi Masuk periode Maret 2023, dengan jadwal sebagai berikut:
Pendaftaran sampai dengan Jumat, 26 Maret 2023
Percakapan Gerejawi Online on site yang dilaksanakan pada Sabtu, 1 April 2023 Pukul 10.00 WIB
Pelaksanaan Kebaktian Penerimaan Minggu, 16 April 2023.Bagi Bapak/Ibu/Saudara/Saudari yang ingin menjadi anggota GKI Harapan Indah dapat mendaftarkan diri ke Kantor Tata Usaha Gereja dengan membawa surat atestasi keluar dari gereja asal dan melengkapi persyaratan-persyaratan.
Apabila tidak dapat mengikuti percakapan gerejawi dan juga melengkapi persyaratan yang diminta, maka penerimaan atestasi masuk belum dapat diproses lebih lanjut.
-
Persekutuan Doa Kamis Malam Online
Hari/Tanggal/Waktu: Kamis, 9 Maret 2023 Pukul 19.00 WIB
Pelayan Firman: Ev. Jonatan Dwiputra
Tema/Bacaan: Iman Yang Dangkal / Keluaran 16:1-8
Petugas: PW. Filadelfia -
Sakramen Baptis Kudus Anak
Majelis Jemaat GKI Harapan Indah pada hari Minggu, 19 Maret 2023 di Kebaktian Umum 2 akan melaksanakan Sakramen Baptis Kudus Anak. Adapun nama-nama yang akan menerima baptisan sebagai berikut:
1. Weider Immanuel Angdresey, Orang Tua: Peter Santoso dan Angita Anggarini.
2. Eolin Manuella Santoso, Orang Tua: Peter Santoso dan Angita Anggarini.
3. Sean Immanuel Santoso, Orang Tua: Peter Santoso dan Angita Anggarini.
4. Gail Matthea Brielle Tutuhatunewa, Orang Tua: Reymond Tutuhatunewa Marona dan Caroline Dominggas.
5. Godiva Mehitahelle Bracha Tutuhatunewa, Orang Tua: Reymond Tutuhatunewa Marona dan Caroline Dominggas.
6. George Darrel Arjuna, Orang Tua: Ridwan Pandjaitan dan Pemsianna Lusi Beatrix.
7. Latisha Nathaniela Merlin, Orang Tua: Ridwan Pandjaitan dan Pemsianna Lusi Beatrix.
8. Beatrice Olivia Silitonga, Orang Tua: Batara Edward Silitonga dan Wenda Oktaviani.
9. Dean Herbert Halomoan Situmeang, Orang Tua: Bahari Mulyono Situmeang dan Melanita Abadesa.
10. Ellsya Tanlian Budiman, Orang Tua: Philips Aldimulyo Budiman dan Ribka Litantra.
11. Elvaretta Vaneetta Rihi, Orang Tua: Viktor Militia Kristi Rihi dan Eka Widya Martha Sari.
12. Galenka Romora Samosir, Orang Tua: Freekerson Samosir dan Helena Juliyanti.
13. Grethania Joana Tanaya Dalentang, Orang Tua: Yosseanno Dalentang dan Christine Yuwiarti Tanoyo.
14. Gwen Filia Kusmawan, Orang Tua: Viriya Putta Febrina dan Magdalena Tanzil.
15. Joanne Bunawan, Orang Tua: Abraham Theofilus dan Kwang Monita.
16. Jovany Vedora Bun, Orang Tua: Jonatan Dwiputra dan Vici Lestari.
17. Kennard Abraham Ma’ga, Orang Tua: Brulim dan Mirna Permata Sari.
18. Kenzo Taslim Willem Retniawati, Orang Tua: Brulim dan Mirna Permata Sari.
19. Sean Gohan L Tobing, Orang Tua: Fransciskus Martin L. Tobing dan Irma Elfrida Manurung.
20. Syerafim Given Christi Nugroho, Orang Tua: Samuel Adi Nugroho dan Hari Kus Endang.
21. Vionetta Adriella Thea, Orang Tua: Jurvian dan Devi Rachelia Suryadi. -
Perubahan Jam Kebaktian Umum
Sebagai upaya menyeimbangkan kepadatan ibadah KU1 dan KU2, maka Majelis Jemaat akan melakukan perubahan jam ibadah KU1 dan KU2 dari semula pukul 07.00 WIB dan 09.30 WIB menjadi:
KU 1: Pukul 08.00 WIB.
KU 2: Pukul 10.30 WIB.(KU 3 tetap pukul 17.00 WIB).
Perubahan ini akan dimulai pada Minggu, 2 April 2023 dan dievaluasi kembali setelah berjalan 3 bulan. Sekolah Minggu dan Kebaktian Remaja juga mengikuti perubahan ini, menjadi pukul 08.00 WIB (SM1, Keb Remaja 1) dan 10.30 WIB (SM2 dan Keb Remaja 2). Mohon perhatian seluruh umat. Tuhan memberkati
-
Persekutuan Wilayah
Seiring dengan perkembangan wilayah di sekitar Harapan Indah maka telah diatur kembali area Persekutuan Wilayah dan telah diputuskan dalam PMJ sebagai berikut:
– Perwil Betsaida (HI Blok R,S,T) di lebur dan bergabung dengan Perwil Galatia (HI Blok U,V,W,X,Y) Penggabungan Perwil ini menggunakan nama Perwil Galatia.
– Dibentuk Perwil baru bernama Perwil Tesalonika untuk wilayah: cluster Taman Sari dan cluster Taman Puspa (sebelumnya masuk wilayah Perwil Anthiokia), cluster Taman Cemara, cluster Heliconia, cluster Asera, cluster Alindra.
Mohon perhatian anggota jemaat dan simpatisan yang bertempat tinggal di area tersebut agar dapat ikut dalam Perwil yang bersangkutan. Jadwal ibadah akan diumumkan bersama dengan Perwil yang lain.
-
Pelayanan Kasih Kesehatan
Hari/Tanggal: Minggu, 5 Maret 2023
Dokter: dr. Hartono Setyobudi
Apoteker: Ibu Indrawati
Pendaftaran: Ibu SiannahHari/Tanggal: Minggu, 12 Maret 2023
Dokter: Dr. Fery B. Tanagan
Apoteker: Ibu Sri Lenni
Pendaftaran: Ibu Widi Sondakh -
Donor Darah
Majelis bidang Kesaksian dan Pelayanan bekerjasama dengan PMI Bekasi akan menyelenggarakan aksi donor darah yang akan diadakan pada:
Hari/Tanggal: Minggu, 26 Maret 2023
Waktu: Pukul 07.30 WIB – 11.00 WIB
Tempat: Balai RW. 19, Harapan Indah, BekasiKami mengundang seluruh Jemaat untuk mengambil bagian dalam kegiatan ini.
-
Job Fair GKI 2023
Bidang Kesaksian dan Pelayanan Klasis Priangan, Klasis Jakarta Barat dan Klasis Jakarta Timur akan mengadakan JobFair (Bursa Kerja) pada hari Sabtu, 13 Mei 2023 di Sekolah Penabur Internasional, Kelapa Gading, Jakarta Utara.
Kami mengundang Jemaat/Perusahaan yang membutuhkan tenaga kerja untuk ikut serta dalam JobFair GKI 2023. Pendaftaran untuk Perusahaan sampai dengan 5 April 2023.
Untuk keterangan lebih lanjut, dapat menghubungi: Dkn. Johanes Santoso (0817.400.598) & Bapak Yuditia (0816.922.808)
-
Sosialisasi Sticker Gerbang RW 019
Sehubungan dengan sosialisasi pemakaian sticker masuk warga di bulan Februari 2023, pada gerbang RW 019, maka bagi jemaat yang ingin mempunyai mempunyai sticker tersebut dapat membeli/memesan di Tata Usaha Gereja. Dengan Biaya Sticker Rp 5.000 untuk di tempelkan di kendaraan (mobil/motor). Pembelian sticker hanya sekali saja. Per bulan Maret jika ingin melewati gerbang, tetapi bila kendaraan tidak mempunyai sticker maka warga harus menitipkan identitas (KTP/SIM) di gerbang RW 019.
-
Jadwal Kelas Katekisasi
Sesi ke-6
Hari/Tanggal/Waktu: Jumat, 10 Maret 2023, Pukul 17.00 WIB
Hari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 11 Maret 2023, Pukul 16.30 dan WIB 18.00 WIB
Tempat: Ruang Aula 1 SM (Lantai.2)
Pengajar: Ev. Cahya Tantama
Tema: Doktrin tentang Kristus / Kristologi (2)
Sub Tema: Kelahiran-Nya: Lahir dari anak dara Maria
AMJ: Pnt. Mien L. (17.00 WIB), Dkn. Octavianus P., Dkn. Malkie R. (16.30 WIB), Dkn. Hudiyekti P., Dkn. Rumiris S. (18.00 WIB)Sesi ke-7
Hari/Tanggal/Waktu: Jumat, 17 Maret 2023, Pukul 17.00 WIB
Hari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 18 Maret 2023, Pukul 16.30 WIB 18.00 WIB
Tempat: Ruang Aula 1 SM (Lantai.2)
Pengajar: Ev. Cahya Tantama
Tema: Doktrin tentang Kristus / Kristologi (3)
Sub Tema: Penderitaan dan Kematian Kristus
AMJ: Dkn. Tamara Pasaribu (17.00 WIB), Dkn. Samuel H. S., Dkn. Malkie R. (16.30 WIB), Dkn. Hudiyekti P., Dkn. Rumiris S. (18.00 WIB). -
GKI HI KIDS
Bagi anak sekolah minggu yang belum dapat datang ke gereja, karena jauh dari rumah, atau sakit atau masih belum vaksin, maka disediakan channel youtube GKI Hi Kids sebagai pengganti SMOL (Sekolah Minggu On Line) yang dapat dibuka setiap minggunya di YouTube GKI Harapan Indah pada setiap hari Minggu pukul 07.00 WIB.
-
Jadwal Ibadah Sekolah Minggu
Minggu, 5 Maret 2023: Sekolah Minggu 1 (pukul 07.00 WIB)
Tema: Allah Berbicara Kepada Musa (Keluaran 3:1-22)
MC/Cerita: Guru Sekolah MingguMinggu, 5 Maret 2023: Sekolah Minggu 2 (pukul 09.30 WIB)
Tema: Allah Berbicara Kepada Musa (Keluaran 3:1-22)
MC/Cerita: Guru Sekolah MingguMinggu, 12 Maret 2023: Sekolah Minggu 1 (pukul 07.00 WIB)
Tema: Batu Bata Tanpa Jerami (Keluaran 5:1-21)
MC/Cerita: Guru Sekolah MingguMinggu, 12 Maret 2023: Sekolah Minggu 2 (pukul 09.30 WIB)
Tema: Batu Bata Tanpa Jerami (Keluaran 5:1-21)
MC/Cerita: Guru Sekolah Minggu -
Ensamble Sangkakala
Hai… Ensamble Sangkakala telah kembali melaksanakan latihan rutin. Sangat ditunggu partisipasi dari anak-anak/remaja untuk bergabung dan bertumbuh melalui pelayanan ini. Mohon bantuan orang tua untuk dapat mendaftarkan anak-anaknya yang memiliki minat pada alat musik gitar, seruling, pianika, kulintang atau angklung. Ensamble Sangkakala akan melayani pada Kebaktian 12 Maret 2023 pada KU1 dan KU2.
Jadwal latihan Setiap hari Minggu pukul 11.00 WIB di aula Sekolah Minggu lantai 2
kecuali minggu ke-2, latihan dilaksanakan hari Sabtu pukul 15.00 WIB.
Dipersilakan langsung datang pada hari latihan dan dapat menemui Pnt. Irwan Yenatan / Dkn. Rendy Widi Nugoho / Dkn. Hugeng Suseno. -
Persekutuan Komisi Pemuda
Hari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 11 Maret 2023, Pukul 19.00 WIB
Tema: Value (Amsal 13:22a)
Pembicara: Pdt. Hilton Tantra
WL/SL/Pemusik: Christa / Daniel B/Ivan A. / Feiza/ Clarissa
Sound/Slide: Hans / Ricky
User/Warta: Kristin / Iras
PIC/PIC Persekutuan: Hery /Airin, Dida, dan JonderBagi pemuda yang ingin hadir onsite diharapkan untuk mengikuti prokes yang berlaku. informasi lebih lanjut silahkan menghubungi, Ketua Komisi Pemuda Sdr. Hery Liono atau WA. 081315985734.
-
Bengkel Rohani Pemuda
Bengkel Rohani YIC secara onsite di gereja setiap hari Rabu, pukul 19.30 WIB. Bagi teman-teman pemuda yang ingin ikut bengkel rohani, dapat datang langsung di Aula Sekolah Minggu Lantai 2 atau dapat menghubungi Sdr. Ricky Setyawan 0851-6114-0872.
-
Kebersamaan Komisi Wanita
Hari/Tanggal/Waktu: Selasa, 7 Maret 2023, Pukul 10.00 WIB
Tema: PA Kelompok Lanjutan Bab 3
Pelayan Firman: Wakil Ketua Tim
Tim Tugas/PIC: Pengurus
Tempat: GerejaBagi ibu-ibu yang membutuhkan informasi lebih lanjut silahkan menghubungi Ibu PitLing No. telepon/WA. 0821 2499 7806.
-
Pemahaman Alkitab Gabungan (Zoom Meeting)
Hari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 11 Maret 2023 Pukul 08.00 WIB
Pembawa Renungan: Pdt. Hendy Suwandi
Nats Lukas 1:67-75
Tema: Melayani Yesus Tanpa Rasa Takut (I): Keselamatan Segera DatangHari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 18 Maret 2023 Pukul 08.00 WIB
Pembawa Renungan: Pdt. Hendy Suwandi
Nats: Lukas 1:74-75
Tema: Melayani Yesus Tanpa Rasa Takut (II): Memampukan Kita Melayani Dia Tanpa Rasa Takut -
Sekolah Minggu Bajem Symphony
Hari/Tanggal/Waktu: Minggu, 5 Maret 2023 Pukul 09.30 WIB
Tema: Tuhan Mengampuni (Matius 18:21-35)
MC/Cerita: GSM Bajem SymphonyHari/Tanggal/Waktu: Minggu, 12 Maret 2023 Pukul 09.30 WIB
Tema: Tuhan Menyatakan Kasih-Nya (Matius 26:27-35)
MC/Cerita: GSM Bajem Symphony -
Persekutuan Pemuda Bajem Symphony
Hari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 11 Maret 2023 Pukul 17.00 WIB
Pelayan Firman: Pdt. Hariyanto Suryadi
Tema: Harmony in Diversity 3: Similarity is Good, but Difference is Lovely
MC/Pemusik: K Vanny & Vicky / EbenHari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 25 Maret 2023 Pukul 17.00 WIB
Pelayan Firman: Ev. Iwan Wati Chandra
Tema: Harmony in Diversity 4: Appreciating Diversity
MC/Pemusik: K Vanny & Vicky / Eben -
Persekutuan Wanita Bajem Symphony
Hari/Tanggal/Waktu: Jumat, 10 Maret 2023 Pukul 17.00 WIB
Tema: Rahab – Pelacur Berhati Emas (Yosua 2:1-24)
Pelayan Firman: Ev. Iwan Wati Chandra
MC/Pemusik/Kolektan: Ibu Santiana Panjaitan / Ibu Meeta / Ibu Rebeka
Tinggalkan Balasan