-
Pembelian Rumah HA 9
Majelis Jemaat mengundang jemaat untuk mengambil bagian dalam pengumpulan dana pembelian rumah HA 9, yaitu dengan cara:
Transfer ke rekening pembangunan no rekening BCA 521.034.7722.
a.n. GKI Jabar Harapan Indah, dan diberi keterangan HA 9.Tuhan Yesus memberkati pelayanan kita bersama.
-
Persidangan Majelis Jemat Diperluas (PMJD)
Disebabkan karena situasi yang belum memungkin untuk bertemu secara langsung akibat dampak pandemi Covid 19, serta mengikuti protokol kesehatan yang Berlaku, maka PMJD 2020 yang sedianya akan dilaksanakan pada bulan November 2020 akan diundur sampai pada waktu dan situasi yang memungkinkan.
-
Pencalonan Majelis Jemaat Baru Periode April 2021 – Maret 2024
Sehubungan dengan akan berakhirnya masa jabatan beberapa anggota Majelis Jemaat Periode Pelayanan 2020-2021 pada bulan Maret 2021, dengan nama-nama sebagai berikut;
I. Nama Anggota Majelis Jemaat yang dapat dipilih kembali:
1. Pnt. Bambang Prijono
2. Dkn. Hudiyekti P.
3. Pnt. Istiadi
4. Dkn. Johanes Santoso
5. Pnt. Kurniadi Tandjung
6. Pnt. Mien Lekahena
7. Pnt. R.A.J.M. Elvira KoeswandiII. Nama Anggota Majelis Jemaat yang tidak dapat dipilih kembali:
1. Dkn. Cynthia Agustina
2. Dkn. Lydiawati Satyana
3. Dkn. Setyo Warsono
4. Dkn. Putu Suci Widyasih
5. Pnt. Benedictus Tekno Sengadi TjandraMaka diberikan kesempatan kepada seluruh anggota Jemaat GKI Harapan Indah untuk mencalonkan anggota Jemaat yang sesuai dengan Kriteria dan persyaratan untuk menjadi anggota Majelis Jemaat, dengan cara memasukan nama dalam Amplop tertutup dilengkapi identitas pengirim (nama dan nomor anggota GKI Harapan Indah), ditujukan ke Majelis Jemaat Up. Panitia Pencalonan dan Pemilihan anggota Majelis Jemaat.
Nama-nama anggota Jemaat yang secara administrasi keanggotaan dapat dicalonkan menjadi anggota Majelis Jemaat dapat dilihat di papan pengumuman. Pencalonan akan ditutup pada hari Sabtu, 5 Desember 2020.
Mohon dapat digumuli dalam Doa untuk Pemilihan anggota Majelis Jemaat ini. -
Sakramen Baptis Kudus Dewasa dan Sidi
Majelis Jemaat GKI Harapan Indah pada hari Minggu ini, 22 November 2020 di Kebaktian Umum Online, akan ditayangkan pelaksanaan Sakramen Baptis Kudus Dewasa & Sidi. Adapun nama-nama yang akan menerima Sakramen tersebut yaitu:
BAPTIS DEWASA
1. Elvio Jonathan
2. Jason Matthew Tirtadjaja
3. Rachelia Valentine Ong
4. Samuel Wijaya Junior
5. Stephen Krisdy
6. Vincent YanputraSIDI/PENGAKUAN PERCAYA
1. Adinda Lestari
2. Ben Adelio Alvaro Pardede
3. Bona Josua Marpaung
4. Bryan Carlo Iskandar
5. Bryan Ezekiel
6. Ceavin Rufus De Prayer Purba
7. Christophorus Keane Nathaniel
8. Clarissa Zefanya
9. Devina Junus
10. Donifer Gonzales Sianipar
11. Felicia Calista
12. Gabby Tifany Pangaribuan
13. Galuh Kristin Ardiningrum
14. Ivana Peirena Nainggolan
15. Irredenta Cornelia Hartono
16. Jecinta Abigail
17. Kezia Gabriel
18. Krissandi Ubaniroha Gateh Sihotang
19. Marvell Josep De Bright Purba
20. Michael Zoe Hendrio
21. Michelle Zefanya Henandria
22. Michelle Christabel
23. Rachel Meriana
24. Vanessa Maylaffayza
25. Vanessa Fedora Tumbelaka
26. Vania Angelica
27. Victoria Elnathan Symphony
28. Pang Debora Setiawan
29. Silvia Maretta Dewi -
Kebaktian Peneguhan dan Pemberkatan Nikah
1. Sdr. Kevin Lim & Sdri. Chyntia Dwi Anggraini (Pewartaan Ketiga)
Majelis Jemaat akan melaksanakan Kebaktian Peneguhan & Pemberkatan Nikah bagi pasangan Sdr. Kevin Lim (anggota Jemaat GKI Harapan Indah) Putra dari Bp. Tan Hendi dan Ibu Lu San dengan Sdri. Chyntia Dwi Anggraini (Anggota Jemaat GPIB Harapan Baru) Putri dari Bp. Suroyo dan Ibu Ritta Sintawati. Pada hari Sabtu, 5 Desember 2020 pukul 10.00 WIB. Akan dilayani oleh Pdt. Harianto Suryadi.
Apabila ada di antara anggota jemaat GKI Harapan Indah yang belum dapat memberikan dukungan karena alasan yang berdasarkan Alkitab dan Tata Gereja GKI dapat disampaikan kepada Majelis Jemaat selambat-lambatnya sampai dengan hari Minggu, 22 November 2020.
2. Sdr. Samuel Kristianto Marbun & Sdri. Peniria Lase (Pewartaan Kedua)
Majelis Jemaat akan melaksanakan Kebaktian Peneguhan & Pemberkatan Nikah bagi pasangan Sdr. Samuel Kristianto Marbun (Anggota Jemaat GKI Bungur) Putra dari Alm. Bp. Maudin Marbun dan Ibu Ester Pasaribu dengan Sdri. Peniria Lase (Anggota Jemaat GKI Harapan Indah) Putri dari Bp. Elizaro Lase dan Ibu Nurulia Waruwu. Pada hari Sabtu, 12 Desember 2020 pukul 10.00 WIB. Akan dilayani oleh Pdt. Hendy Suwandi.
Apabila ada di antara anggota jemaat GKI Harapan Indah yang belum dapat memberikan dukungan karena alasan yang berdasarkan Alkitab dan Tata Gereja GKI dapat disampaikan kepada Majelis Jemaat selambat-lambatnya sampai dengan hari Minggu, 29 November 2020.
-
Berita Duka Cita
Majelis Jemaat GKI Harapan Indah turut berdukacita atas kembalinya ke rumah Bapa di surga Bp. Hendro Soewono / Kwee Tjin Hwat Ayahanda dr Bpk. Dwi Takarijanto, mertua Dkn. Putu Suci Widyasih) dalam usia 82 tahun, pada hari Selasa, 17 November 2020. Dan jenazah di Kremasi pada hari Jumat, 20 November 2020 di Krematorium Sentra Medika Bogor. Kiranya Tuhan Yesus senantiasa memberikan kekuatan dan penghiburan kepada segenap anggota keluarga yang ditinggalkan.
-
Berita Kelahiran
Majelis Jemaat mengucapkan selamat kepada Keluarga Bpk. Paulus Budiman & Ibu Evelyn Jacob Sorianto yang telah dikaruniai seorang putra pertama pada hari Jumat, 13 November 2020, yang bernama Dominic Amos Budiman. Kiranya Tuhan Yesus memberikan kesehatan bagi ibu dan bayinya.
-
Sakramen Baptis Kudus Anak
Majelis Jemaat GKI Harapan Indah pada hari Minggu, 6 Desember 2020 di tayangan Kebaktian Umum Online akan melaksanakan Sakramen Baptis Kudus Anak. Adapun nama-nama yang akan menerima baptisan sebagai berikut:
1. Bruna Alegria Kirana, Orang Tua: Rio Christanto dan Lusi Apriani
2. Bryan Tjhaya Susanto, Orang Tua: Edy Susanto dan Lisa Tjhayadi
3. Bryna Alisia Taruwaskita, Orang Tua: Kusnata Listra Daniel Taruwaskita dan Amanda Maharani Suharto
4. Jonathan Imanuel, Orang Tua: Budi Susanto dan Tea Anggraini
5. Niel Adrian Kaleb Sinulingga, Orang Tua: Ferdinan Sinulingga dan Intan Tiardany Simamora
6. Reynald Jonathan Dwijaya Sihotang, Orang Tua: Jhon Rafles Sihotang dan Junita Manjasari Mandang -
Persekutuan Pemuda Online
Hari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 28 November 2020, Pukul 19.00 WIB
Tema: Magic Words
Pembicara: Ev. Iwan Wati Suwandi
WL: Kartika
SL / Pemusik: Natasya M. / Daniel B.
Platform: Zoom Meeting
PIC: M. AngelikaBagi Pemuda/Pemudi yang membutuhkan informasi lebih lanjut mengenai persekutuan pemuda online tersebut untuk informasi Linknya, bisa menghubungi Ketua Komisi Pemuda Sdr. Hery Liono atau WA. 081315985734.
-
Persekutuan Wanita Online
Hari/Tanggal/Waktu: Selasa, 24 November 2020, Pukul 14.00 WIB
Acara: GeTab (Gerakan Wanita Berdoa) ke-47
Pembicara: Ev. Lantina Sentosa
Platform: Zoom MeetingBagi ibu-ibu yang membutuhkan informasi lebih lanjut silahkan menghubungi ibu FRISKA No telepon/WA. 0812-8445-2550.
Tinggalkan Balasan