-
Persembahan Janji Iman
Jemaat yang telah memberikan komitmen Janji Iman dapat menyampaikan persembahannya secara tunai atau transfer ke rekening pembangunan:
BCA 521 034 7722
Dengan mencantumkan berita “Janji Iman a.n. …………………………………… bulan ……………………….. tahun ………..” dan dimasukkan ke dalam amplop khusus Janji Iman, selanjutnya dimasukkan ke dalam kotak persembahan.Amplop Janji Iman akan distempel sebagai bukti penerimaan oleh Majelis Jemaat dan selanjutnya dapat diambil kembali di rak kartu persembahan. Majelis Jemaat mengucapkan terima kasih kepada Bapak/Ibu yang telah memberikan komitmen ini. Tuhan Yesus memberkati.
-
Pelawatan BPMK Priangan
Terkait dengan Pelawatan Rutin Tahunan BPMK Priangan ke Jemaat-jemaat dalam lingkup GKI Klasis Priangan, mengadakan pelawatan ke GKI Harapan Indah pada hari Sabtu, 25 Mei 2024, pukul 10.00 WIB. Mohon kehadiran seluruh Majelis Jemaat dan dukungan doa Jemaat.
-
Dkn. Yohanes Santoso Ex-Officio
Sehubungan dengan Dkn. Yohanes Santoso masih memegang jabatan di Badan Pekerja Majelis Klasis (BPMK) GKI Klasis Priangan hingga Persidangan Majelis Klasis (PMK) GKI Klasis Priangan tahun ini, maka Dkn. Yohanes Santoso berstatus ex-officio di Majelis Jemaat GKI Harapan Indah sampai Persidangan Majelis Klasis Priangan bulan Agustus 2024.
-
Pelayanan Firman
Pelayan Firman Tuhan dalam kebaktian Umum hari ini di KU 1 & KU 2 dilayankan oleh Pdt. Em. Lazarus Hendro Purwanto dari GKI Kebayoran Baru dan di KU 3 dilayankan oleh Ibu Hilda Pelawi dari GKI Kayu Putih. Majelis Jemaat mengucapkan terima kasih atas pelayanannya, Tuhan Yesus memberkati.
-
Berita Duka Cita
Majelis Jemaat turut berdukacita atas meninggalnya Bapak Yudianto (Anak dari Ibu Marini) pada hari Sabtu, 11 Mei 2024, dalam usia 55 tahun. Dimakamkan pada hari Minggu, 12 Mei 2024 di TPU Pedurenan. Tuhan memberi kekuatan dan penghiburan bagi segenap keluarga yang ditinggalkan.
-
Hari Raya Pentakosta
Kebaktian dalam rangka Hari Raya Pentakosta akan diselenggarakan pada hari ini Minggu,19 Mei 2024 di KU 1, KU 2, dan KU 3 dan dalam ibadah ini, umat diberikan kesempatan memberikan Persembahan Syukur Tahunan melalui amplop kuning atau transfer ke rekening operasional gereja. Tuhan memberkati.
-
Persekutuan Wilayah
Persekutuan Wilayah bulan Juni 2024 dengan Tema “Tekun Menyatakan Kebenaran” Lukas 22:54-62, akan dilaksanakan hari Jumat pukul 19.30 WIB di masing masing Wilayah sebagai berikut:
Jumat, 7 Juni 2024: Wilayah Galatia (HI Blok R, S, T, U, V, W, X, Y), Alamat: Kel. Bp. Polmen Marpaung
HI, Jl. Durian V, Blok VG No. 10, Pelayan Firman: Pdt. Harianto Suryadi, MJ Pendamping: Pnt. David R., Pnt. Setyo W.Jumat, 7 Juni 2024: Wilayah Betlehem (Duta Bumi, Kali Abang, Pejuang Pratama, Pondok Sani), Alamat: Kel. Bp. Agoes Soelistiyanto, Perum. Duta Bumi 1, Blok. J No. 6, Pelayan Firman: Ev. Lantina Sentosa, MJ Pendamping: Pnt. Siswadi R.
Jumat, 7 Juni 2024: Wilayah Efesus (T. Modern, P. Gebang, M. Metropolitan, Uj. Menteng), Alamat: Kel. Bp. Yudhi K. & Dkn. Endeng Tusilawati, Pulo Gebang Permau Blok. H 10 No. 2, Jakrta Timur, Pelayan Firman: Dkn. Malkie Roitang, MJ Pendamping: Pnt. Irwan Y,, Dkn. E. Tusi, Dkn. Jan W.
Jumat, 14 Juni 2024: Wilayah Antiokhia (HI Blok A,C,H,I,K,L,M,N), Alamat: Kel. Pnt. Dwi Riyatno
HI, Blok MQ no 6, Pelayan Firman: Ibu Elisabeth Gantume, MJ Pendamping: Dkn. Benhard, Pnt. Eddy Y., Pnt. Dwi R., Dkn. Susilawati.Jumat, 14 Juni 2024: Wilayah Betania (Pejuang, PHB, THB), Alamat: Kel. Ibu Ninik Anneke, Permata Harapan Baru Blok B2 / 3, Pelayan Firman: Pdt. Hendy Suwandi, MJ Pendamping: Dkn. Tamara P., Dkn. Lydia, Dkn. Hugeng S., Dkn. Setyo W.
Jumat, 14 Juni 2024: Wilayah Tesalonika (Taman Sari, Taman Cemara, Taman Puspa, Heliconia, Asera, Alindra), Alamat: Kel. Bp. Vaudy Sugiarso, Asera One South Blok 1S17 No. 1 Harapan Indah 2, Pelayan Firman: Ev. Iwan Wati Suwandi, MJ Pendamping: Pnt. Budi P., Dkn. Tamara P., Pnt. Rudy T., Dkn. Haniati L.
Jumat, 21 Juni 2024: Wilayah Filipi (GHP, Bulevard Hijau), Alamat: Kel. Bp. Benyamin Iskandar, Bulevard Hijau Blok G8 No. 8, Pelayan Firman: Ev. Lantina Sentosa, Pnt. Manaur S., Pnt. Cynthia A., Dkn. Samuel H., Pnt. Yupri E., Pnt. Ridwan T.
Jumat, 21 Juni 2024: Wilayah Galilea (B,D,E,F,G,O,P,Q, Tanah Apit, Asia Tropis), Alamat: Kel. Bp. Antonius Lucky, Harapan Indah Blok JD No. 18, Pelayan Firman: Pnt. Dwi Riyatno, MJ Pendamping: Pnt. Lusiana, Dkn Alexander, Dkn. Rumiris.
Jumat, 21 Juni 2024: Wilayah Korintus (PUP, Candrabaga, Puri Harapan), Alamat: Kel. Ibu Pujiati, Griya Asri Bahagia, Blok H 8, No.9, Pelayan Firman: Dkn. Malkie Roeitang, MJ Pendamping: Dkn. Octavianus, Dkn. Rendy W., Pnt. Putu S.
Jumat, 21 Juni 2024: Wilayah Filadelfia (Harmoni, Ifolia, Aralia, Harapan Mulya, Vila Mutiara Gading, Mutiara Gading City, Segara City, Citra Swarna), Alamat: Kel. Ibu Tika Silaban, Cluster Harmony Blok HZ 31/16, Pelayan Firman: Pdt. Hendy Suwandi, MJ Pendamping: Dkn. Malkie R., Pnt. Fanky C., Dkn. Viktoria, Dkn. Yusuf R., Dkn. Nugro K., Dkn. Gibbon T., Dkn. Ananto.
-
Baptis Kudus Anak
Majelis Jemaat GKI Harapan Indah akan melaksanakan Sakramen Baptis Kudus Anak, dengan jadwal sebagai berikut:
Pendaftaran sampai dengan Minggu, 2 Juni 2024.
Percakapan Gerejawi On Site: Sabtu, 8 Juni 2024, Pukul 10.00 WIB.
Pelaksanaan Kebaktian Baptis Anak: Minggu, 14 Juli 2024 KU 2.Apabila tidak dapat mengikuti percakapan gerejawi dan belum melengkapi persyaratan yang diminta, Sakramen Baptis Kudus Anak belum dapat diproses lebih lanjut.
-
Persekutuan Doa Kamis Malam On Site
Persekutuan Doa Kamis pada 23 Mei 2024 diliburkan.
Jadwal berikutnya:
Hari/Tanggal/Waktu: Kamis, 30 Mei 2024 Pukul 19.30 WIB
Pelayan Firman: Pdt. Lukman Sitorus
Tema Nats Alkitab: –
PW. Bertugas: PW. Galilea
Tempat: Ruang Serbaguna -
Pemahaman Alkitab On Site
Pemahaman Alkitab hari Sabtu kembali diselenggarakan secara on site baik di Induk GKI Harapan Indah maupun on site di Bajem Symphony. Jemaat & Simpatisan yang ingin belajar Alkitab lebih dalam bisa hadir di Pemahaman Alkitab tersebut.
Hari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 25 Mei 2024 Pukul 07.00 WIB
Pembawa Renungan: Pdt. Hendy Suwandi Libur
Nats: Efesus 4: 11-16
Tema: Kerahkan Kekuatan AndaHari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 1 Juni 2024 Pukul 08.00 WIB
(Libur) -
Pelayanan Kasih Kesehatan
Minggu, 19 Mei 2024
dr. Maria L. Jacobus
apt. Aldhi Anarta
Ibu SiannahMinggu, 26 Mei 2024
dr. Vina
apt. Dwi Jarwati
Pnt. Yupri Elaus -
Donor Darah
Majelis bidang Kesaksian dan Pelayanan bekerjasama dengan PMI Bekasi akan menyelenggarakan aksi donor darah yang akan diadakan pada:
Hari/Tanggal: Minggu, 9 Juni 2024
Waktu: Pukul 07.30 WIB – 11.0 WIB
Tempat: Balai RW. 19, Harapan Indah, BekasiKami mengundang seluruh Jemaat untuk mengambil bagian dalam kegiatan ini.
-
Jadwal Kelas Katekisasi
Sesi ke-16
Hari/Tanggal/Waktu: Jumat, 24 Mei 2024 Pukul 17.00 WIB, dan Sabtu, 25 Mei 2024 Pukul 16.30 WIB dan 18.00 WIB
Tempat: Ruang Aula 1 SM (Lantai.2)
Pengajar: Pdt. Hendy Suwandi
Tema: Doktrin tentang Gereja / Ekklesiologi (1)
Sub Tema: Hakikat Gereja
AMJ: Dkn. Tamara Pasaribu (17.00), Pnt. Dwi Riyatno, Pnt. David Rustanto (16.30), Pnt. Dwi Riyatno, Dkn. Yusuf Ratmoko (18.00)Sesi ke-17
Hari/Tanggal/Waktu: Jumat, 31 Mei 2024 Pukul 17.00 WIB, dan Sabtu, 1 Juni 2024 Pukul 16.30 WIB dan 18.00 WIB
(Libur) -
GKI HI KIDS
Bagi para Orang Tua yang mempunyai Anak Sekolah Minggu yang tidak dapat mengikuti Ibadah Sekolah Minggu secara on site atau masih mau mengulang mendengar cerita Firman Tuhan dalam Ibadah Sekolah Minggu, maka disediakan channel YouTube GKI Hi Kids yang dapat dibuka setiap minggunya di YouTube GKI Harapan Indah pada pukul 07.00 WIB.
-
Jadwal Ibadah Sekolah Minggu
Minggu, 19 Mei 2024: Sekolah Minggu 1 dan 2 (07.30 dan 10.00 WIB)
Tema: Daud Mengadakan Sensus (2 Samuel 24:1-25)
MC/Cerita: Guru Sekolah MingguMinggu, 26 Mei 2024: Sekolah Minggu 1 dan 2 (07.30 dan 10.00 WIB)
Tema: Salomo Menjadi Raja (1 Raja-Raja 1:28-53)
MC/Cerita: Guru Sekolah Minggu -
Persekutuan Komisi Pemuda
Hari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 25 Mei 2024, Pukul 18.30 WIB
Tema: Kasih Yang Nyata / 1 Yohanes 3:16-18
Pembicara: Pdt. Lukman Sitorus
WL/SL/Pemusik: Hery / Daniel B/ Airin / Feiza/Clarissa
Sound/Slide: Evan / Ratih
Usher/Warta: Cathleen / T. Angelica
PIC Pembinaan: Anjar
PIC Persekutuan: H Angelica (1), Willsen (2), Exaudi (3), Tessa (4)Informasi lebih lanjut mengenai persekutuan pemuda tersebut, bisa menghubungi Ketua Komisi Pemuda Sdr. Anjar Wicaksono atau WA. 0812-1361-6727.
-
Bengkel Rohani Pemuda
Bengkel Rohani YIC secara on site di gereja diselenggarakan setiap hari Rabu, pukul 19.30 WIB. Bagi teman-teman pemuda yang ingin ikut bengkel rohani, dapat datang langsung di Aula SM Lt. 2 atau dapat menghubungi Sdr. Ricky Setyawan 0851-6114-0872.
-
Persekutuan Komisi Wanita
Hari/Tanggal/Waktu: Selasa, 21 Mei 2024, Pukul 10.00 WIB
Tema: Belajar Berdoa Syafaat Bagi Dunia
Pembicara: Ev. Lantina Sentosa
Tim Petugas / Pemusik: Tim Ester / Ibu Herlina
MC: Ibu Rita Togatorop
SL: Ibu Agnes Tidarwati & Ibu Marlina
Penyambut & Kolektan: Ibu Vina & Ibu Eva M.
PIC: Dkn. Susilawati SantosoBagi ibu-ibu yang membutuhkan informasi lebih lanjut silahkan menghubungi Ibu Novita K. No. telepon/WA. 0816-1422-672.
-
Persekutuan Komisi Usia Indah
Hari/Tanggal/Waktu: Kamis, 06 Juni 2024, Pukul 15.00 WIB
Tema/Nats Alkitab: Lansia Yang Menang (Filipi 8:31-32)
Pelayan Firman: Ev. Lantina Sentosa
MC: Dkn. Susilawati Santoso
SL: Bp. Lauw Hok Kim & Ibu Susanti
Penyambut/Kolektan: Tim Matius
Pemusik: Pdt. Hendy Suwandi
Tempat: Ruang Serbaguna -
Sekolah Minggu Bajem Symphony
Hari/Tanggal/Waktu: Minggu, 19 Mei 2024 Pukul 09.30 WIB
Tema: Ku mau berbuah
Nats: Galatia 5:22-26
MC/Cerita: GSM Bajem SymphonyHari/Tanggal/Waktu: Minggu, 26 Mei 2024 Pukul 09.30 WIB
Tema: Berbagi Tidak Rugi
Nats: Kisah Para Rasul 4:32-37
MC/Cerita: GSM Bajem Symphony -
Persekutuan Pemuda Bajem Symphony
Hari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 15 Juni 2024 Pukul 17.00 WIB
Tema: Fondasi Iman Kristen
Pembicara: Ev. Iwan Wati Chandra
AMJ. Pendamping: Dkn. Gibbon Tamba
MC/Pemusik: Martha / Eben -
Persekutuan Wanita Bajem Symphony
Hari/Tanggal/Waktu: Jumat, 24 Mei 2024 Pukul 10.30 WIB
Tema: Hukum Taurat ke 7
Pelayan Firman: Pdt. Lukman Sitorus
MC/Pemusik: Ibu Rodor / Ibu Retno Susanti
Kolektan: Ibu Tjio Anie
Multimedia: Ibu LestariBagi ibu-ibu yang membutuhkan informasi lebih lanjut silahkan menghubungi Pengurus Persekutuan Wanita Bajem Symphony Ibu Annie HP. 0817-0628-124.
-
Kebaktian Bajem Jakarta Garden City (JGC)
Majelis Jemaat GKI Kayu Putih dan Pengurus Bajem (Bakal Jemaat) JGC (Jakarta Garden City) kembali menyelenggarakan Kebaktian Umum Bakal jemaat JGC secara rutin setiap minggunya dan Jadwal GKI Harapan Indah untuk penatalayanan di Bajem JGC setiap Minggu ke-3, pada:
Hari/Tanggal: Minggu, 19 Mei 2024
Waktu: KU 1 = Pkl. 08.00 WIB & KU 2 = Pkl. 10.00 WIB
Alamat: Rukan Avenue No. 8 -101, Jakarta Garden City, Jakarta Timur.Jemaat yang berdomisili disekitar JGC, Ujung Menteng, Pulo Gebang, Taman Modern, Rorotan dan Cakung, penggilingan di undang untuk dapat hadir dalam kebaktian di Bakal Jemaat JGC. Mohon dukungan Doa Jemaat. Tuhan Yesus Memberkati.
-
Jadwal Penatalayanan GKI Harapan Indah di GKI Kayu Putih Bajem Jakarta Garden City (JGC)
Minggu Pentakosta, 19 Mei 2024 Pukul 08. 00 WIB dan Pukul 10.00 WIB
Pengkotbah: Pdt. Harianto Suryadi
Anggota MJ (X1): Pnt. Eddy Yusup
Pemusik: Bp. Saudara Sihombing, Sdr. Geraldo Sihombing,
Sdr. Timothy Sihombing, Sdr. Okta Simamora,
Sdr. Jonathan, Sdr. David Tambunan
Prokantor: Ibu Hudiyekti Prasetyaningtyas
Ibu Sanggul Berliana
Pengisi Pujian: VG. GAUDETE
Slide/Video Mixer/Sound System: Tim Multimedia
Tema/Bacaan: “Tantangan Menyampaikan Kebenaran” / Kisah Para Rasul 2:1-21 Mazmur 104:24-35; Roma 8:22-27; Yohanes 15:26-27; 16:4-15.
Nyanyian:
KJ 64: Bila Kulihat Bintang Gemerlapan
NKB 7:1-3: Nyanyikanlah Nyanyian Baru
PKJ 279: 1-3: Semua Orang Inginkan Kebenaran
PKJ 277:1-3: Sekalipun Diriku Dapat Berkata-kata
KJ 395:1-3: Betapa Indah Harinya
PKJ 147:1-3: Di Sini Aku Bawa
NKB 206:1,3: Mercusuar Kasih Bapa
KJ 369: Ya Yesus, Ku Berjanji
Tinggalkan Balasan