-
Pencalonan Majelis Jemaat Baru Periode April 2023 – Maret 2026
Sehubungan dengan akan berakhirnya masa jabatan beberapa anggota Majelis Jemaat Periode pelayanan 2021 – 2023 pada bulan Maret 2023, dengan nama-nama sebagai berikut:
I. Nama Anggota Majelis Jemaat yang tidak dapat dipilih kembali:
1. Pnt. Yupri Elaus
2. Dkn. Yulius SutiyantoII. Nama Anggota Majelis Jemaat yang dapat dipilih kembali:
1. Pnt. David Ganda Gafirat Rustanto
2. Dkn. Endeng Tusilawati
3. Pnt. Fanky Christian
4. Pnt. Lusiana
5. Dkn. Malkie Jorrie Roeitang
6. Pnt. R. Budi Permana
7. Dkn. Samuel Hendrata Shantiawan
8. Pnt. Warning Irawati
9. Dkn. Yusuf RatmokoMaka diberikan kesempatan kepada seluruh anggota Jemaat GKI Harapan Indah untuk mencalonkan anggota Jemaat yang sesuai dengan Kriteria dan persyaratan untuk menjadi anggota Majelis Jemaat, dengan cara memasukkan nama dalam Amplop tertutup dilengkapi identitas pengirim (nama dan nomor anggota GKI Harapan Indah), ditujukan ke Majelis Jemaat Up. Panitia Pencalonan dan Pemilihan anggota Majelis Jemaat. Pencalonan Majelis Jemaat akan ditutup pada hari Sabtu, 22 Oktober 2022.
-
Berita Kelahiran
Majelis Jemaat mengucapkan selamat kepada Keluarga:
1. Bp. Gladson Simamora dan Ibu Margaretta Anneke Tantri Dewi, yang telah dikaruniai anak kembar perempuan (anak ke 2 dan ke 3) pada hari Sabtu, 8 Oktober 2022 yang bernama Brielle Felicia Simamora & Michelle Grazinia Simamora,
2. Bp. Timothy Ivan dan Ibu Stephanie Aprilia, yang telah dikaruniai seorang putra (anak ke 2) pada hari Senin, 10 Oktober 2022 yang bernama Garreth Hezekiel Ivanson,
Kiranya Tuhan Yesus memberikan kesehatan bagi ibu dan bayinya.
-
Kebaktian Peneguhan dan Pemberkatan Nikah
1. Sdr. Kevin Prayudi & Sdri. Octavia Kurniawati Wijaya (Pewartaan Kedua)
Majelis Jemaat akan melaksanakan Kebaktian Peneguhan dan Pemberkatan Nikah bagi pasangan Sdr. Kevin Prayudi (anggota Jemaat GKI Harapan Indah) Putra dari Bp. Lim Hwai Sen dan Ibu Farida Subandi dengan Sdri. Octavia Kurniawati Wijaya (anggota Jemaat GKRI Surabaya) Putri dari Alm. Bp. Amijono Widjaja dan Ibu Hari Setiyaningati, Pada hari Sabtu, 5 November 2022 pukul 10.00 WIB, dilayani oleh Pdt. Hendy Suwandi.
Apabila ada di antara anggota jemaat GKI Harapan Indah yang belum dapat memberikan dukungan karena alasan yang berdasarkan Alkitab dan Tata Gereja GKI dapat disampaikan kepada Majelis Jemaat selambat-lambatnya sampai dengan hari Minggu, 30 Oktober 2022.
2. Sdr. Kevin Christian dan Sdri. Valent Tania Zulkarnaen Sitepu (Pewartaan Pertama)
Majelis Jemaat akan melaksanakan Kebaktian Peneguhan dan Pemberkatan Nikah bagi pasangan Kevin Christian (anggota Jemaat GKI Harapan Indah) Putra dari Bp. Rudy Wennas dan Pnt. Lydiawati Satyana dengan Sdri. Valent Tania Zulkarnaen Sitepu (anggota Jemaat GKI Harapan Indah) Putri dari Bp. Zulkarnaen Sitepu dan Ibu Nelly Morisa Simamora, Pada hari Sabtu, 12 November 2022 pukul 10.00 WIB, dilayani oleh Pdt. Harianto Suryadi.
Apabila ada di antara anggota jemaat GKI Harapan Indah yang belum dapat memberikan dukungan karena alasan yang berdasarkan Alkitab dan Tata Gereja GKI dapat disampaikan kepada Majelis Jemaat selambat-lambatnya sampai dengan hari Minggu, 6 November 2022.
-
Bulan Keluarga 2022
KELUARGA – BACK TO NORMAL (BTN)
Majelis Jemaat Bidang Persekutuan di bulan Oktober 2022 ini dalam rangka Bulan Keluarga mengaadakan kegiatan-kegiatan dengan tujuan mengajak keluarga GKI HI untuk mempersiapkan diri memasuki masa akhir pandemic.
TEMA KEBAKTIAN TERKAIT BULAN KELUARGA:
Minggu, 2 Oktober 2022 – Keluarga yang memiliki iman seorang hamba
Minggu, 9 Oktober 2022 – Keluarga yang memiliki ucapan syukur
Minggu, 16 Oktober 2022 – Keluarga yang memiliki kesatuan bergumul bersama Allah
Minggu, 23 Oktober 2022 – Keluarga yang tetap percaya pada pertolongan Tuhan
Minggu, 30 Oktober 2022 – Keluarga yang memiliki hidup yang berdampak.Kamis, 6 Oktober 2022 – WEBINAR : FOTO KARAKTER KELUARGA
a) Tujuan Kenali karakter dlm keluarga kita
b) Pembicara Dr. Jarot Wijanarko Mpd – Happy Holy Kids
c) Uji Tes Karakter (online)STORY TELLING SHARING KELUARGA MEMASUKI BACK TO NORMAL
Video durasi singkat 3 menit. Video dipilih yang terbaik.
Periode pengumpulan 1 – 22 Oktober 2022
d) Anak – 3 org terbaik
e) Remaja / Pemuda – 3 org terbaik
f) Ayah/Ibu – 3 org terbaikREFLEKSI HARIAN BULAN KELUARGA
Renungan dalam bentuk voice notes / rekaman suara, durasi 3-5 menit. Fokus pembahasan mengenai kehidupan keluarga memasuki masa endemi (post pandemic), hal-hal baru yang berkesan selama pandemi terutama terkait dengan ayat yang ada, dibawakan oleh anggota Majelis Jemaat.
TWIBBONIZE “KELUARGAKU BACK TO NORMAL”
Keluarga GKI Harapan Indah diajak untuk menggunakan Twibbonize khusus selama bulan keluarga, dan menggunakannya sebagai profil Whatsaap dan sharing di sosial media yang dimilikinya, dengan melakukan mention ke sosial media.
-
Persekutuan Doa Kamis Malam Online
Hari/Tanggal/Waktu: Kamis, 20 Oktober 2022, Pukul 19.00 WIB
Pembicara: Ev. Cahya Tantama
Tema/Bacaan: Tetap Bertumbuh Walau Sukar / 2 Timotius 3:1-9
Pelayan Firman: PW. Galatia -
Pelayanan Kasih Kesehatan
Majelis Jemaat Bidang Kesaksian dan Pelayanan kembali membuka Pelayanan Kasih Kesehatan, untuk jemaat dan simpatisan yang membutuhkan pelayanan tersebut bisa datang ke klinik GKI Harapan Indah.
Hari/Tanggal: Minggu, 16 Oktober 2022
Dokter: dr. Erma Wijayanti
Apoteker: Sdr.Aldhi Anarta
Pendaftaran: Ibu SiannahHari/Tanggal: Minggu, 23 Oktober 2022
Dokter: dr. Aji Pangestus
Apoteker: Ibu Lenni
Pendaftaran: Bp. Dwi Riyatno -
Jadwal Kelas Katekisasi Tahun 2022 On Site
Hari/Tanggal: Sabtu, 22 Oktober 2022
Waktu:
– Group 1: Pukul 16.30 WIB
– Group 2: Pukul 18.00 WIB
Dibawakan oleh: Pdt. Hendy Suwandi
Tema Kelas Katekisasi: Kehidupan Orang Percaya (12)
Sub Tema: Pengakuan Iman RasuliHari/Tanggal: Sabtu, 29 Oktober 2022
Waktu:
– Group 1: Pukul 16.30 WIB
– Group 2: Pukul 18.00 WIB
Dibawakan oleh: Ev. Iwan Wati Suwandi
Tema Kelas Katekisasi: Penyampaian Injil
Sub Tema: Keputusan untuk Menerima Kristus & Berkat-Nya -
Bina Pranikah
BPMK GKI Klasis Jakarta Utara bekerjasama dengan GKI Samanhudi akan menyelenggarakan Bina Pranikah yang akan dilaksanakan secara on site pada;
Hari/Tanggal: Minggu, 6 & 13 November 2022
Waktu: Pukul 07.00 s.d. 17.00 WIB
Tempat: Auditorium Ukrida Gedung E Lt. 7
Pendaftaran: Biaya Rp 400.000 per Pasang (terbatas hanya untuk 40 Pasang)
Ditransfer ke BCA nomor rekening 0921125932.Keterangan lebih lanjut dapat menghubungi Pst Buyung-Shinta (0818 932 517) dan
Pst Budi-Fera (0818 977 782) -
GKI HI KIDS
Bagi anak sekolah minggu yang belum dapat datang ke gereja, karena jauh dari rumah, atau sakit atau masih belum vaksin, maka disediakan channel YouTube GKI HI Kids sebagai pengganti SMOL (Sekolah Minggu Online) yang dapat dibuka setiap minggunya di YouTube GKI Harapan Indah mulai pada setiap hari Minggu pukul 07.00 WIB.
-
Jadwal Ibadah Sekolah Minggu
Minggu, 16 Oktober 2022: Sekolah Minggu 1 (pukul 07.00 WIB)
Tema: Ishak (Kejadian 22:1-18)
MC/Cerita: Guru Sekolah MingguMinggu, 16 Oktober 2022: Sekolah Minggu 2 (pukul 09.30 WIB)
Tema: Ishak (Kejadian 22:1-18)
MC/Cerita: Guru Sekolah MingguMinggu, 23 Oktober 2022: Sekolah Minggu 1 (pukul 07.00 WIB)
Tema: Ishak & Ribka (Kejadian 24:1-28)
MC/Cerita: Guru Sekolah MingguMinggu, 23 Oktober 2022: Sekolah Minggu 2 (pukul 09.30 WIB)
Tema: Ishak & Ribka (Kejadian 24:1-28)
MC/Cerita: Guru Sekolah Minggu -
Bengkel Rohani Kembali On Site
Bengkel Rohani YIC secara on site di gereja setiap hari Rabu, pukul 19.30 WIB. Bagi teman-teman pemuda yang ingin ikut bengkel rohani, dapat datang langsung di Aula SM atau dapat menghubungi Sdr. Ricky Setyawan 0851-6114-0872.
-
Persekutuan Pemuda
Hari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 22 Oktober 2022, Pukul 19.00 WIB
Tema: Semua Baik
Pembicara: Ev. Iwan Wati Suwandi
WL/SL/Pemusik: Christa / Timmy / Airin / Timothy S. / Jeremy G.
Sound/Slide: Timotius Darrent / Hans
Usher/Warta: Afu / Jonathan Leander Santoso
PIC/PIC Persekutuan: Daniel B. / Jonathan Leander / Airin / DidaBagi pemuda yang ingin hadir on site diharapkan untuk mengikuti prokes yang berlaku. informasi lebih lanjut silahkan menghubungi, Ketua Komisi Pemuda Sdr. Hery Liono atau WA. 081315985734.
-
Persekutuan Komisi Wanita
Hari/Tanggal/Waktu: Selasa, 25 Oktober 2022, Pukul 10.00 WIB
Tema: Getab ke-69 (Gerakan Wanita Berdoa)
Pelayan Firman: Ev. Lantina Sentosa
Petugas: Pengurus KW
Tempat: Ruang SerbagunaBagi ibu-ibu yang membutuhkan informasi lebih lanjut silahkan menghubungi Ibu PitLing No. telepon/WA. 0821 2499 7806.
-
Persekutuan Komisi Usia Indah On Site
Hari/Tanggal/Waktu: Kamis, 3 November 2022, Pukul 15.00 WIB
Tema: Berjalan Bersama Tuhan (Kejadian 5:23,24)
Pelayan Firman: Ev. Cahya Tantama
MC/Pemusik/Slide: Bp. Jootje F. Tumbelaka
Tempat: Ruang SerbagunaBagi Bapak/Ibu yang membutuhkan informasi lebih lanjut mengenai persekutuan Usia Indah online tersebut untuk informasi lebih lanjut bisa menghubungi Ketua Komisi Usia Indah: Ibu Holi atau WA. 0812-9479-542.
-
Kebaktian Umum Bajem Symphony
GKI Harapan Indah dan Pengurus Bajem Symphony menyelenggarakan ibadah on site. Jemaat yang hadir harus memenuhi persyaratan sebagai berikut:
1. Usia diatas 18 tahun & Kondisi sehat.
2. Sudah vaksin lengkap minimal 2 kali.
3. Ibadah dilaksanakan tanpa pendaftaran.
4. Protokol kesehatan: Menggunakan Masker, Cuci Tangan, Cek Suhu. -
Pemahaman Alkitab Gabungan (Zoom Meeting)
Hari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 22 Oktober 2022 Pukul 08.00 WIB
Pembawa Renungan: Pdt. Hendy Suwandi
Nats: Ulangan 6:13-19
Tema Belajar Takut akan Allah tetapi Tidak Merasa Ketakutan (II): Takutlah hanya Pada-Ku.Hari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 29 Oktober 2022 Pukul 08.00 WIB
Pembawa Renungan: Pdt. Hendy Suwandi
Nats: Ulangan 6:1-12
Tema: Belajar Takut akan Allah tetapi Tidak Merasa Ketakutan (III): Jawablah Pertanyaan Sulit Anakmu Tentang Takut akan Allah. -
Sekolah Minggu Bajem Symphony
Hari/Tanggal/Waktu: Minggu, 16 Oktober 2022 Pukul 09.30 WIB
Tema: Abram Berpisah Dengan Lot (Kejadian 13:1-18)
MC/Cerita: Ibu Steady Ontely SwityHari/Tanggal/Waktu: Minggu, 23 Oktober 2022 Pukul 09.30 WIB
Tema: Ishak (Kejadian 22:1-18)
MC/Cerita: Ibu Steady Ontely Swity -
Persekutuan Pemuda Bajem Symphony
Hari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 22 Oktober 2022 Pukul 17.00 WIB
Pelayan Firman: Ev. Jonatan Dwiputra
Tema: Medsos: Orang Kristen Kenapa begini?
MC/Pemusik: –Hari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 12 November 2022 Pukul 17.00 WIB
Pelayan Firman: –
Tema: –
MC/Pemusik: – -
Persekutuan Wanita Bajem Symphony
Hari/Tanggal/Waktu: Jumat, 11 November 2022 Pukul 17.00 WIB
Tema: Sifra dan Pua
Pelayan Firman: Pdt. Harianto Suryadi
MC/Pemusik/Kolektan: Lestari / Lusiana
Mutimedia: – -
Sabtu Ceria Bajem Symphony
Hari/Tanggal : Sabtu, 29 Oktober 2022
Waktu: Pukul 15.30 WIB
Pembicara: Pdt. Wendy Pratama (GKI Jatinegara)
Tema: Precious Kids
Tempat: GKI Harapan Indah Bajem Symphony -
Kegiatan Bulan Keluarga Bajem Symphony
1. Setiap hari selama Oktober Pukul 05.00 WIB: Renungan Harian Bulan Keluarga
2. Sabtu, 15 Oktober 2022 Pukul 19.00 WIB: Nonton Bareng Film Rohani
3. Sabtu, 1 Oktober s.d. Sabtu, 22 Oktober 2022 Lomba Story’ Telling,
“Sharing Keluarga Selama Pandemi” (video sekitar 3 menit), (Gabung Induk)
4. Minggu, 30 Oktober 2022 di KU 1 ~ 07.00 WIB dan KU 2 ~ 09.30 WIB: Kebaktian Penyegaran Iman, penutup Bulan Keluarga -
Kebaktian Pos Jemaat Jakarta Garden City (JGC)
Majelis Jemaat GKI Kayu Putih dan Pengurus Pos Jemaat JGC (Jakarta Garden City) kembali menyelenggarakan Kebaktian Umum Pos jemaat JGC secara rutin setiap minggunya dan Jadwal GKI Harapan Indah untuk penatalayanan di Pos JGC setiap Minggu ke 3, pada;
Hari/Tanggal: Minggu, 16 Oktober 2022
Alamat: Rukan Avenue No.8 -101, Jakarta Garden City, Jakarta Timur.Jemaat yang berdomisili disekitar JGC, Ujung Menteng, Pulo Gebang, Taman Modern, Rorotan dan Cakung, penggilingan di undang untuk dapat hadir dalam kebaktian di Pos Jemaat JGC. Mohon dukungan Doa Jemaat. Tuhan Yesus Memberkati.
-
Jadwal Penatalayanan GKI Harapan Indah di GKI Kayu Putih Pos Jemaat Jakarta Garden City (JGC)
MINGGU, 16 OKTOBER 2022 Pukul 09.00 WIB KEBAKTIAN UMUM
Pengkhotbah: Pdt. Harianto Suryadi
Majelis Jemaat: Dkn. Rendi Widi Nugroho, Pnt. Dewi Mulyati, Pnt. Wahyu Ira Mita
Penyambut & Kolekte: Ibu Dewi Puspita, Ibu Ellen Siagian, Ibu Tani Wulandari, Ibu Rini Agustine
Pemusik: Tim Keroncong GKI Harapan Indah
Prokantor: Tim Keroncong GKI Harapan Indah
Pengisi Pujian: Tim Keroncong GKI Harapan Indah
Slide/Video Mixer: Sound System Bp. Christyan, Bp. Jimmy, Bp. Daniel
Tema: Tradisi Hidup Bersama Firman
Bacaan: 2 Timotius 3:14-4:5
Nyanyian: PKJ 4:1-2; KJ 51:1-4; PKJ 41; KJ 38:2,3,5; PKJ 145:1-3; KJ 412:1-2.
Tinggalkan Balasan