-
Pembelian Rumah HA 9
Majelis Jemaat mengundang jemaat untuk mengambil bagian dalam pengumpulan dana pembelian rumah HA 9, yaitu dengan cara:
Transfer ke rekening pembangunan no rekening BCA 521.034.7722.
a.n. GKI Jabar Harapan Indah, dan diberi keterangan HA 9.Tuhan Yesus memberkati pelayanan kita bersama.
-
Persidangan Majelis Jemaat Diperluas (PMJD)
Persidangan Majelis Jemaat Diperluas (PMJD) tahun 2021 ditiadakan karena Pandemi.
-
Berita Kelahiran
Majelis Jemaat mengucapkan selamat kepada Keluarga Bp. Rio Christanto Hutasoit dan Ibu Lusi Apriani Marbun yang telah dikaruniai seorang putra (anak kedua) pada hari Sabtu, 13 November 2021 yang bernama Matteo Lasro Hutasoit. Kiranya Tuhan Yesus memberikan kesehatan bagi ibu dan bayinya.
-
Berita Duka Cita
Majelis Jemaat turut berdukacita atas berpulangnya kepangkuan Bapa di Surga Bapak Tjhin Moek Lim (Ayahanda dari Ibu Boen Leni/Mertua dari Pnt. Fanky Christian) pada hari Rabu, 8 Desember 2021, dalam usia 74 tahun. Dimakamkan pada hari Jumat, 10 Desember 2021 di TPU Pondok Ranggon. Kiranya Tuhan memberi kekuatan dan penghiburan bagi segenap keluarga yang ditinggalkan.
-
Kebaktian Peneguhan dan Pemberkatan Nikah
Sdr. Decky Sitanaya dan Sdri. Maria Monica (Pewartaan Kedua)
Majelis Jemaat akan melaksanakan Kebaktian Peneguhan dan Pemberkatan Nikah bagi pasangan Sdr. Decky Sitanaya (anggota jemaat GKRI Harapan Indah) Putra dari Bp.Tan Hendry Sitanaya dan Ibu Marti dengan Sdri. Maria Monica (anggota Jemaat GKI Harapan Indah) Putri dari Bp. Joko Triyono dan Ibu Cynthia Agustina, Pada hari Sabtu, 8 Januari 2022 pukul 10.00 WIB, dilayani oleh Pdt. Harianto Suryadi.
Apabila ada di antara anggota jemaat GKI Harapan Indah yang belum dapat memberikan dukungan karena alasan yang berdasarkan Alkitab dan Tata Gereja GKI, dapat disampaikan kepada Majelis Jemaat selambat-lambatnya sampai dengan hari Minggu, 26 Desember 2021.
Kebaktian akan dilaksanakan sesuai dengan Protokol Kesehatan yang ditetapkan oleh BPMS GKI yaitu hanya dihadiri oleh anggota keluarga dalam jumlah terbatas.
-
Atestasi Masuk
Majelis Jemaat membuka Penerimaan Atestasi Masuk periode, dengan jadwal sebagai berikut:
Pendaftaran sampai dengan Minggu, 9 Januari 2022
Percakapan Gerejawi Online via Zoom yang dilaksanakan pada Sabtu, 15 Januari 2022.
Pelaksanaan Kebaktian Penerimaan: Minggu, 23 Januari 2022Bagi Bapak/Ibu/Saudara/Saudari yang ingin menjadi anggota GKI Harapan Indah dapat mendaftarkan diri ke Kantor Tata Usaha Gereja dengan membawa surat atestasi keluar dari gereja asal dan melengkapi persyaratan-persyaratan.
Apabila tidak dapat mengikuti percakapan gerejawi dan juga melengkapi persyaratan yang diminta, maka penerimaan atestasi masuk belum dapat diproses lebih lanjut.
-
Kebaktian Umum Hybrid Minggu, 19 Desember 2021
Sehubungan dengan pelayanan Baptis Dewasa & Sidi, maka ibadah secara onsite Minggu, 19 Desember 2021 hanya dikhususkan bagi calon penerima pelayanan Baptis Dewasa dan Peneguhan Sidi dan anggota keluarganya.
Pendaftaran ibadah onsite melalui gkihi.kegereja.id khusus minggu tersebut ditiadakan. Mohon dapat dimaklumi. Tuhan memberkati.
-
Sakramen Baptis Kudus Dewasa dan Sidi
Majelis Jemaat GKI Harapan Indah pada hari Minggu, 19 Desember 2021 di Kebaktian Umum Online, akan ditayangkan pelaksanaan Sakramen Baptis Kudus Dewasa & Sidi. Adapun nama-nama yang akan menerima Sakramen tersebut yaitu:
BAPTIS DEWASA
1. Christian Kenan Nugraha
2. Gavin Arya Wibowo
3. Janah Suriawati Nata
4. Nicolas Alvin PurnamaSIDI/PENGAKUAN PERCAYA
1. Alvin Christopher Santausa
2. Andrea Puspaningrum Mulyanto
3. Auriella Zevadia Sembiring
4. Brandon Feivel (Titipan GKI Jatinegara)
5. Calvin Elang Surya Pratama
6. Carlos Miguel Lestari Garcia (Titipan GKJ Jakarta)
7. Cleodora Ruth Bernice Hukuban (Titipan GPIB Ekklesia Jakarta)
8. Darrel Benhanan Devano Sibarani (Titipan HKBP Ressort Jatiwaringin)
9. Denisha Patricia Margaretha Harefa
10. Devina Sandrasari
11. Eprel Pranacinsa Tanagan
12. Erik Krishardo Sinurat
13. Gracella Aimee Sinaga
14. Harald Allesandro Gopas Silitonga
15. Helen Alberta Maria L. Tobing
16. Jenifer Rut Pangaribuan
17. Jenoya Dwimauly
18. Jesseline Anabelle Suganda (Titipan GKI Taman Cibunut)
19. Jessica Feodora Wondal (Titipan GKI Gejayan)
20. Jevanya Nathanael Silalahi
21. Jonathan Sugijanto
22. Jovantus Axel Suganda
23. Kezia Nathalie Tuwo
24. Leann Nataly Kenan Pakpahan
25. Made Ayu Aneira Widiana
26. Marcya Magdalena Dameria Siagian
27. Miranda May Helen Rebecca Sianturi
28. Nathania Jessica Pardosi (Titipan GKI Kebayoran Baru)
29. Paulus Kurniawan
30. Prasastio Mack Theodore
31. Rachel Maria Putri Kania Hutauruk
32. Raina Lidia Simangunsong
33. Raja Maleakhi
34. Revin Margareth Elsantia
35. Ruth Graciella Putri
36. Ryan Immanuel Hamonangan Hutauruk
37. Samantha Geraldine Deasy Tarida Sitompul
38. Samuel Keane Nathaniel
39. Timmy Iryandi Satyana
40. Urska Sari Bestini Simanjuntak
41. Urska Sara Bestina Simanjuntak
42. Valeria Putri Munthe -
Persembahan Syukur Natal 2021
Umat diberikan kesempatan menyampaikan Persembahan Syukur Natal, yang dapat dilakukan dengan 2 cara:
1. Memasukkan ke dalam amplop khusus yang disediakan di gereja
2. Melalui transfer ke rek BCA 521-033-5899 a.n. GKI HARAPAN INDAH, dengan menambahkan jumlah Rp 25,- (contoh: Rp 100.025, dsb).
Tuhan memberkati.
-
Kebaktian Malam Natal dan Hari Natal
Rangkaian ibadah natal akan diselenggarakan secara HYBRID pada:
KEBAKTIAN MALAM NATAL
JUMAT, 24 DESEMBER 2021
Pukul 19.00 WIB
PF: Pdt Harianto SuryadiKEBAKTIAN HARI NATAL
SABTU, 25 DESEMBER 2021
Pukul 09.00 WIB
PF: Pdt Hendy SuwandiPendaftaran ibadah onsite untuk kedua kebaktian diatas dapat dilakukan melalui gkihi.kegereja.id yang akan dibuka pada hari Senin, 20 Desember 2021 mulai pukul 10.00 WIB
-
Paket Bingkisan Natal 2021
Dalam rangka menyambut Masa Raya Natal 2021, Majelis Jemaat membagikan Paket & Bingkisan Natal 2021 yang berisi:
– 1 buah Kalender Tahun 2022
– 2 buah Masker GKI Harapan Indah
– 1 buah Lilin Putih untuk Malam Natal & Hari Natal
– 4 buah Lilin Malam NatalPaket ini dapat diambil di Tata Usaha Gereja mulai hari pkl. 08.00-14.00 WIB. Bagi jemaat yang ikut KU onsite dapat mengambil setelah Ibadah selesai.
Dimohon kesediaan seluruh jemaat dan simpatisan untuk menyempatkan diri mengambil paket ini. Terima kasih.
-
Persekutuan Doa Kamis Malam Online
Hari/Tanggal/Waktu: Kamis, 16 Desember 2021 Pukul 19.00 WIB
Pembicara: Ev. Hendy Suwandi
Tema / Bacaan: Yeremia 31:31-34; Ibrani 10:10-18
MC / Pemusik: Wilayah Betania -
Perjamuan Kudus Awal Tahun
Perjamuan Kudus Awal Tahun akan diselenggarakan dalam ibadah HYBRID pada:
MINGGU, 9 JANUARI 2022
Pukul 09.00 WIB
PF: Pdt Hendy SuwandiHosti dan anggur dapat diambil di gereja mulai hari Minggu, 26 Desember 2021 sampai dengan Sabtu, 8 Januari 2022. Mohon kesediaan seluruh umat mengambil hosti dan anggur perjamuan ini. Terima kasih, Tuhan memberkati.
-
Pembinaan Theologi Jemaat
Majelis Jemaat mengundang segenap anggota jemaat dan simpatisan GKI Harapan Indah beserta peserta kelas Katekisasi untuk mengikuti Pembinaan Theologi Jemaat yang akan diselenggarakan pada :
Hari/Tanggal: Jumat, 17 Desember 2021
Waktu: Pukul 20.00 WIB
Tema: Bahasa Lidah
Pembicara: Pdt. Em. Robby I. Chandra (GKI Kayu Putih)
Media: Zoom Meeting -
Donor Darah
Majelis bidang Kesaksian dan Pelayanan bekerja-sama dengan PMI Bekasi akan menyelenggarakan aksi donor darah yang akan diadakan pada:
Hari/Tanggal: Minggu, 12 Desember 2021
Waktu: Pukul 08.00 – 13.00 WIB
Tempat: Balai RW 19 Harapan Indah, BekasiKami mengundang seluruh Jemaat untuk mengambil bagian dalam kegiatan ini.
-
Dibutuhkan Donor Ginjal
Ada anggota jemaat GKI Harapan Indah yang sedang mengalami gagal ginjal dan membutuhkan orang yang bersedia mendonorkan salah satu ginjalnya. Golongan darahnya A dengan resus positif. Bagi yang bersedia menjadi pendonor dapat menghubungi Tata Usaha GKI Harapan Indah.
-
Sekolah Minggu Online Kelas Kecil
Hari/Tanggal/Waktu: Minggu, 12 Desember 2021 Pukul 07.00 WIB
Tema: Kelahiran Tuhan Yesus Dipersiapkan (Lukas 1)
MC/Cerita: Giok / Marthaa LaniHari/Tanggal/Waktu: Minggu, 19 Desember 2021 Pukul 07.00 WIB
Tema: Tuhan Yesus Lahir (Luk 1:57-66; Matius 1:18-25; Yohanes 1:1-18)
MC/Cerita: Maria Monica / Lestari -
Sekolah Minggu Online Kelas Besar
Hari/Tanggal/Waktu: Minggu, 12 Desember 2021 Pukul 07.00 WIB
Tema: Kelahiran Tuhan Yesus Dipersiapkan (Lukas 1)
MC/Cerita: Feby & Monika T./ JohanesHari/Tanggal/Waktu: Minggu, 19 Desember 2021 Pukul 07.00 WIB
Tema: Tuhan Yesus Lahir (Luk 1:57-66; Matius 1:18-25; Yohanes 1:1-18)
MC/Cerita: Helen & Lanny / Eva -
Persekutuan Pemuda On Site
Hari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 18 Desember 2021, Pukul 19.00 WIB
Tema: Restored
Pembicara: Ev. Suma Suharmoko
WL/SL: Christa Aurora Myliniani & Valent Tania Sitepu
Pemusik: Jordy Alexander Gerungan & BayuBagi Pemuda/Pemudi yang membutuhkan informasi lebih lanjut mengenai persekutuan pemuda tersebut, bisa menghubungi Ketua Komisi Pemuda Sdr. Hery Liono atau WA. 081315985734.
-
Persekutuan Komisi Wanita Online
Hari/Tanggal/Waktu: Selasa, 14 Desember 2021, Pukul 14.00 WIB
Acara: Kebersamaan Akhir Tahun
Tema: Belajar tersenyum meski hati menangis
Pelayan Firman: Ev. Lantina Sentosa
MC / PIC: Ibu Yanti / Pengurus KW
Media: Zoom Meeting & Youtube GKI Harapan IndahBagi ibu-ibu yang membutuhkan informasi lebih lanjut silahkan menghubungi Ibu Friska No telepon/WA. 0812-8445-2550.
-
Kebaktian Natal Komisi Remaja GKI Harapan Indah
Hari/Tanggal: Sabtu, 18 Desember 2021
Waktu: Pukul 17.00 WIB
Tema: Fragile
Pembicara: Pdt. Indra Kurniadi Tjanda
Media: Zoom & Youtube -
Kebaktian Remaja di Bajem Symphony
Hari/Tanggal/Waktu: Minggu, 12 Desember 2021 Pukul 09.00 WIB
Pembawa Renungan: Ev. Lantina Sentosa
Tema: Kehangatan di tengah Kedinginan
Majelis Jemaat Penanggung Jawab: Dkn. Charles MadjariHari/Tanggal/Waktu: Minggu, 19 Desember 2021 Pukul 09.00 WIB
Pembawa Renungan: –
Tema: –
Majelis Jemaat Penanggung Jawab: –Kebaktian Remaja tersebut di selenggarakan melalui media ZOOM Meeting.
Link ID akan diberikan pada hari Sabtu di grup remaja Bajem Symphony.
PIC: Ari, Nomor HP: 0812-8514-7712. -
Pemahaman Alkitab Gabungan
Hari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 18 Desember 2021 Pukul 08.00 WIB
Pembawa Renungan: Ev. Iwan Wati Suwandi
Nats: 2 Raja-raja 19: 20-22
Tema: Undangan Allah untuk Menyaksikan Hal yang Mustahil (III): Benar-benar Menghina AllahHari/Tanggal/Waktu: Sabtu, 8 Januari 2022 Pukul 08.00 WIB
(PERSEKUTUAN WILAYAH GABUNGAN & Ucapan Syukur Tahun Baru) -
Jadwal Natal 2021 dan Tahun Baru 2022
Jadwal Natal dan Tahun Baru dapat selengkapnya dilihat dari file Warta Jemaat versi PDF yang dapat diunduh dari menu Download.
Tinggalkan Balasan