Renungan Minggu, 25 Mei 2014 – Paskah VI “Benarkah yang dia katakan, jangan-jangan dia sedang menipu saya agar saya menolong dia!?”. “Ach… jangan sering-sering membantu dia! Nanti keenakan hidupnya…!”. “Saya mau menolong dia, tapi sifatnya seperti itu, saya tidak suka…!”. Dan ada banyak alasan lagi yang membuat kita malas untuk berbuat baik kepada sesama. Pada […]
Kemenangan Sejati, Sukacita Sejati
Renungan Minggu, 20 April 2014 – Paskah I Kehilangan orang terdekat dan yang dikasihi merupakan peristiwa yang sangat menyedihkan. Hidup seolah menjadi tidak berarti. Rasa duka yang dalam terasa setiap menit. Harapan dan impian yang selama ini dibangun bersama pupus seketika. Diperlukan waktu beberapa saat untuk tersadar bahwa hidup ini harus dilanjutkan. Berusaha menutup lembar […]
Memberlakukan Sabda Allah dengan Keadilan
Renungan Minggu, 2 Februari 2014 Sabda Bahagia yang diucapkan oleh Tuhan Yesus menjadi inspirasi bagi banyak orang. Salah satu orang yang terinspirasi oleh Sabda Bahagia itu adalah Mahatma Gandhi. Kehebatan Sabda Bahagia itu membuat dia dapat berujar yang kira-kira demikian bunyinya, “Ini adalah sabda seorang suci yang pernah ada, beruntunglah orang Kristen yang memiliki Guru […]
Baptisan – Perubahan Hidup
Renungan Minggu, 12 Januari 2014 – Baptisan Tuhan Yesus Iman kepada Yesus Kristus seharusnya menjadi dasar bagi sikap teladan kita. Iman kepada Yesus sebagai Juruselamat dunia menyadarkan dan mendorong pengikut Kristus untuk menyatakan suatu perubahan hidup dengan tindakan meneruskan kasih, kebenaran, dan keadilan, tanpa diskriminasi. Dalam peristiwa pembaptisan Yesus, umat menjadi semakin yakin bahwa Yesus […]
Ketika Janji Akan Imanuel Digenapi
Renungan Minggu, 22 Desember 2013 – Minggu Advent IV Gereja senantiasa bergairah menyambut Natal. Sebagian wujud dari gairah itu adalah munculnya pelbagai aktivitas rutin mempersiapkan kebaktian dan perayaan Natal. Gedung gereja tidak lagi sepi, malah mungkin nyaris tak ada ruangan tersisa. Rapat, latihan paduan suara, latihan drama, dan kegiatan sejenis menjadi menu aktivitas sore hingga […]
Berjaga-jaga dengan Hidup Kudus
Renungan Minggu, 1 Desember 2013 – Minggu Advent I Permulaan tahun liturgi diawali dengan masa Adven, yaitu masa penantian kedatangan Tuhan. Bagaimana sikap kita dalam menantikan kedatangan Tuhan? Dalam Matius 24:37-35 Tuhan Yesus memberikan gambaran sebagai berikut: “Sebab sebagaimana halnya pada zaman Nuh, demikian pula halnya kelak pada kedatangan Anak Manusia. Sebab sebagaimana mereka pada […]