Renungan Minggu, 29 Agustus 2010 Jika kepada seseorang ditawarkan: mau mendapat kedudukan yang tinggi atau rendah, mungkin akan lebih banyak orang memilih kedudukan yang tinggi. Kedudukan yang tinggi biasanya tampak begitu menggiurkan dalam hal gengsi, fasilitas/layanan, maupun perolehan materi. Untuk meraih sebuah kedudukan tinggi, banyak orang bersedia mengorbankan tenaga, waktu, uang, atau bahkan ada juga […]
Bulan Keluarga 2010
Sebagaimana program rutin yang dilakukan setiap tahun, ada satu bulan yang dijadikan sebagai “Bulan Keluarga” di mana pada bulan tersebut diadakan kegiatan yang melibatkan keluarga. Biasanya, bulan tersebut jatuh pada bulan Oktober. Pada tahun ini, kembali Panitia Bulan Keluarga mengadakan kegiatan Bulan Keluarga yang akan berlangsung dari tanggal 19 September 2010 sampai dengan 10 Oktober […]
Andalan Utama dalam Hidup
Renungan Minggu, 1 Agustus 2010 Manusia membutuhkan pegangan atau andalan dalam hidupnya. Bentuknya dapat bermacam-macam. Ada yang menjadikan jabatan sebagai andalannya. Dengan jabatan tersebut ia memiliki pengaruh dan kuasa yang luas, dan juga penghasilan yang besar, sehingga apapun akan dilakukan untuk memperoleh atau mempertahankan jabatannya. Ada yang mengandalkan uang atau harta bendanya. Ia merasa bahwa […]
KJ 146 – Hai Kamu Sekalian yang Berdahaga
KJ 146 – Hai Kamu Sekalian yang Berdahaga