Renungan Minggu, 25 November 2012 Bagi kita yang sudah terbiasa hidup dengan sistem pemerintahan demokrasi, tidak mudah membayangkan, atau – apalagi – merasakan sistem pemerintahan kerajaan. Dua sistem tersebut pada dirinya memiliki perbedaan yang sangat besar. Yang pertama mensyaratkan suatu pembagian kekuasaan, sedangkan yang kedua justru pemusatan kekuasaan. Bahwa perbedaan itu juga pada gilirannya bisa […]
Identitas Diri yang Menghidupkan
Renungan Minggu, 2 Mei 2010 Setiap orang memiliki identitasnya masing-masing, demikian juga setiap bangsa memiliki identitas nasional/kebangsaan. Namun tatkala bangsa itu tidak hidup sebagaimana semestinya, pasti akan dipertanyakan oleh banyak orang. Demikian juga kehidupan kita sebagai orang Kristen jika hidup kita tidak lagi sesuai dengan identitas kekristenan, maka orang akan mempertanyakan kekristenan kita. Bagi orang […]
PKJ 045 – Tuhan Allah, Janganlah
PKJ 045 – Tuhan Allah, Janganlah
NKB 021 – ‘Ku Diberikan Kidung Baru
NKB 021 – ‘Ku Diberikan Kidung Baru
Membangun Iman, Menjalankan Pelayanan
Renungan Minggu, 21 Februari 2010 Pada waktu Petrus menjawab pertanyaan Yesus dan mengaku: “Engkau adalah Mesias…”, Tuhan Yesus mengatakan bahwa pernyataan itu datang dari Bapa sendiri. Iman, atau pengakuan iman, adalah sebuah karunia Roh Kudus. Hal itu tampak juga dengan jelas dalam teologia Petrus. Pengakuan Iman seperti itu bersifat sederhana. Untuk mengenal Tuhan yang kita […]
Cahaya Kemuliaan Tuhan di Tengah Penderitaan
Renungan Minggu, 14 Februari 2010 Menjadi orang Kristen kadangkala tidak ada terlihat keistimewaannya. Banyak orang Kristen yang tidak memperlihatkan sikap hidup yang berbeda dengan dunia, khususnya ketika menderita. Kegairahan dan semangat hidup orang Kristen kadangkala tidak terlihat pada saat mereka mengalami penderitaan. Padahal sebagai pengikut Kristus seharusnya kemuliaan Tuhan terpancar dalam hidup kita dengan sendirinya. […]