KJ 471 – Atas Makananku Ini
KJ 469 – Ya Tuhan, T’rima Kasih
KJ 469 – Ya Tuhan, T’rima Kasih
Kebangkitan Tuhan Mengubah Kehidupan
Renungan Minggu, 8 Mei 2011 Suatu hari ada seorang anak kecil yang dibantu oleh orang dewasa lain untuk mendapatkan segelas air minum. Ketika menerimanya, dengan manisnya anak itu mengucapkan: ”terima kasih, tante.” Tak lama kemudian ibu dari anak itu memberikan sedikit makanan cemilan kepadanya. Serta merta anak itu mengambilnya dari tangan ibunya dan beranjak pergi. […]
KJ 389 – Besarlah Kasih Bapaku
KJ 389 – Besarlah Kasih Bapaku
PKJ 261 – Tuhan, PadaMu Kuharapkan Pertolongan
PKJ 261 – Tuhan, PadaMu Kuharapkan Pertolongan
Dari Keluarga Mengalir Ungkapan Terima Kasih
Renungan Minggu, 10 Oktober 2010 Hakikat ungkapan terima kasih bersifat universal. Setiap budaya, adat, filsafat, agama, dan teologi manapun selalu mengajar kepada setiap orang untuk berterima-kasih saat mereka memperoleh sesuatu. Dengan demikian seharusnya ucapan terima-kasih telah mendarah-daging dalam kehidupan umat manusia. Itu sebabnya ucapan terima kasih seharusnya selalu muncul secara spontan dan tulus saat seseorang […]