Renungan Minggu, 20 Maret 2016 – Minggu Palma Pada Minggu Palma kita menggunakan bacaan dengan Liturgi Palma, sekaligus Minggu Sengsara. Pada Minggu Palma kita melihat bagaimana Yesus dielu-elukan, namun pada Minggu Sengsara kita menyaksikan bagaimana Ia ditolak. Pada Minggu Palma kita menyaksikan bagaimana banyak orang menaruh harapan bahwa Yesus akan menjadi Mesias, Pembebas mereka. Namun […]
Jangan Beriman kepada Ilah Palsu
Renungan Minggu, 12 Oktober 2014 – Bulan Keluarga Beriman, untuk kepentingan siapa? Sebagai orang-orang beriman, kita percaya kepada, dan menyembah, Allah yang memperkenalkan diriNya sebagai Yesus Kristus, dan yang ke dalam dunia. Dengan iman, kita menyembah dan memuji Allah. Tetapi, menjadi sebuah pertanyaan – ketika kita memikirkan menganai hal beriman ini: untuk siapakah kepentingan beriman […]
Sabda Allah Lebih Manis daripada Madu
Renungan Minggu, 5 Oktober 2014 Madu itu manis. Kebanyakan dari kita mengenalnya. Selain rasanya manis, madu mengandung berbagai macam elemen gizi yang cukup esensial bagi kesehatan manusia. Karena itu, madu itu ‘enak dirasa dan perlu’. Namun demikian, tidak semua orang menyukai atau pun ingin sekedar mengecapnya. Dalam mazmur 19:11b, pemazmur menyaksikan bahwa hukum-hukum Tuhan itu […]
Kemenangan Sejati, Sukacita Sejati
Renungan Minggu, 20 April 2014 – Paskah I Kehilangan orang terdekat dan yang dikasihi merupakan peristiwa yang sangat menyedihkan. Hidup seolah menjadi tidak berarti. Rasa duka yang dalam terasa setiap menit. Harapan dan impian yang selama ini dibangun bersama pupus seketika. Diperlukan waktu beberapa saat untuk tersadar bahwa hidup ini harus dilanjutkan. Berusaha menutup lembar […]
KJ 453 – Yesus Kawan yang Sejati
KJ 453 – Yesus Kawan yang Sejati
KJ 432 – Jika Padaku Ditanyakan
KJ 432 – Jika Padaku Ditanyakan