Renungan Minggu, 22 Mei 2016 – Minggu Trinitas Bacaan I: Allah yang adalah Bapa adalah Allah yang peduli kepada umat-Nya. Di dalam hikmat-Nya, Ia secara aktif menunjukkan jalan yang benar agar umat-Nya tidak jatuh ke dalam pilihan hidup yang bodoh. Umat Allah merasakan konsistensi Allah dalam mengasihi. Hal ini terbukti dari kasih Allah yang tidak […]
Roh Kudus Pendukung Para Pekerja Pelayanan Kristus
Renungan Minggu, 15 Mei 2016 – Pentakosta Pada umumnya, orang Kristen mengenal hari Pentakosta sebagai hari turunnya Roh Kudus dan sering melupakan bahwa hari Pentakosta adalah salah satu dari tiga hari raya orang Yahudi yang wajib untuk dirayakan (lihat Ulangan 16). Dua hal yang disyukuri orang Yahudi dalam hari raya Pentakosta adalah peristiwa pemberian Taurat […]
Menghayati Kerendahan Hati Maria, Ibu Yesus
Renungan Minggu, 20 Desember 2015 – Minggu Adven IV “Dan kepada Yesus Kristus, Anak-Nya yang Tunggal, Tuhan kita; yang dikandung dari Roh Kudus, lahir dari anak dara Maria……” itulah sepenggal Pengakuan Iman Rasuli setiap Minggu diucapkan dalam kebaktian. Penghayatan akan peran Maria yang dipilih oleh Tuhan sendiri untuk menjadi ibu dari Sang Juruselamat dilakukan terutama […]
Iman yang Membarui Mata Hati
Renungan Minggu, 14 Juni 2015 Beberapa orang terpaksa menggunakan kacamata agar mampu melihat dengan jelas. Alat kacamata dibutuhkan untuk melihat khususnya bagi orang-orang yang bermasalah dengan penglihatan inderawi pada jarak dekat atau jarak jauh. Secara rohaniah, kita juga membutuhkan iman yang memiliki mata-hati sehingga mampu memandang, menilai, dan menafsirkan realitas kehidupan secara lebih utuh dan […]
Karya Trinitas yang Membarui: Dari Atas Ke Dalam
Renungan Minggu, 31 Mei 2015 – Trinitas Saat ini gereja merayakan Minggu Trinitas, yaitu satu minggu sesudah hari raya Pentakosta. Setelah itu gereja akan merayakan Masa Minggu Biasa. Dengan demikian, Minggu Trinitas merupakan awal dari Masa Minggu Biasa. Seluruh perayaan pada Masa Minggu Trinitas sampai Minggu Kristus Raja diresapi oleh misteri dan keagungan Allah Trinitas […]
Karya Roh Kudus bagi Dunia
Renungan Minggu, 24 Mei 2015 – Pentakosta Seperti apakah karya Roh Kudus dalam gereja? Ada banyak orang menunjuk pada hal-hal yang spektakuler, atau supranatural. Misalnya, mampu berbahasa Roh, dalam artian Bahasa Tuhan yang tidak dimengerti manusia. Tentu saja, hal itu tidak salah. Namun, sadarkah kita bahwa karya Roh ternyata tidak melulu yang spektakuler. Ada yang […]