Renungan Minggu, 10 Agustus 2014 – Bulan Musik GKI Harapan Indah Iri hati adalah sikap yang membawa banyak dampak negatif dalam kehidupan kita. Selain menyadari dampak buruk dari rasa iri hati, kita pun perlu mengenali hal-hal apa saja yang bisa menimbulkan rasa iri hati. Iri hati bisa muncul dari sikap yang tidak puas, atau kurang […]
Bergumul Bersama Tuhan, Berdamai dengan Diri Sendiri
Renungan Minggu, 3 Agustus 2014 Tidak mudah berdialog dengan diri sendiri, meskipun sesekali kita perlu melakukannya. Tentu, yang dimaksudkan di sini adalah dialog yang jujur dengan diri sendiri, untuk mengungkapkan diri apa adanya, termasuk hal mengakui kelemahan, keterbatasan, bahkan luka-luka batin dan kepahitan, yang mungkin ada dari pengalaman menyakitkan. Kebanyakan orang memilih untuk “lari” dari […]
Ikatan Perjanjian Allah dengan Manusia
Renungan Minggu, 27 Juli 2014 Kita sangat terbiasa dengan segala bentuk perjanjian. Baik itu perjanjian tertulis maupun tidak tertulis. Relasi kita pun diikat dengan perjanjian. Perjanjian suami – istri, orang tua – anak, bisnis, dan lain sebagainya. Dasar dari perjanjian adalah kepercayaan. Dengan kepercayaan itulah seseorang mengambil keputusan tertentu dengan yakin dalam hidupnya. Namun, kita […]
Kasih Setia Tuhan Tidak Berkesudahan
Renungan Minggu, 20 Juli 2014 “Tidak berkesudahan kasih setia Tuhan, tak habis-habisnya rahmat-Nya, selalu baru tiap pagi, besar kesetiaan-Mu” (Ratapan 3:22) Penulis kitab Ratapan adalah saksi mata dari kedahsyatan murka Allah ketika Allah tidak ditinggikan sebagai Raja oleh umatNya maka, Allah tampil menjadi seteru yang begitu kuat bagi mereka. Namun demikian penulis kitab Ratapan tidak […]
Orang Kristen yang Mengandalkan Tuhan
Renungan Minggu, 13 Juli 2014 Proses globalisasi menampilkan sisi-sisi yang paradoksal. Di satu sisi umat manusia digambarkan tinggal dan hidup dalam ‘satu desa besar’ yang tidak peduli lagi batas sekat. Hal ini ditopang oleh kemajuan teknologi komunikasi yang spektakuler. Orang harus berpikir bahwa umat manusia tidak bisa hidup sendiri lagi. Satu sama lain saling berkait, […]
Allah Menuntun dan Menolong
Renungan Minggu, 6 Juli 2014 – Perjamuan Kudus Bagi sejumlah orang, penuntun (guide) atau penolong (assistant) bisa dimaknai sebagai pihak yang berposisi lebih rendah. Seorang guide bertugas melayani turis agar mereka tidak tersesat dan mengantar mereka berbelanja ke tempat yang diinginkan. Seorang asisten di kelas bertugas menolong para guru profesional dalam mengajar dan menyediakan materi […]