Renungan Minggu, 2 Februari 2020 Kebahagiaan merupakan hal penting yang dicari dan diharapkan seseorang di dalam hidupnya. Semua orang ingin mengalami dan merasakan kebahagiaan. Hanya saja, masih banyak orang yang memahami bahwa kebahagiaan bisa didapat dengan memenuhi keinginan diri atau materi atau harta benda. Padahal, bukankah kebahagiaan tidak terbatas pada materi semata? Belakangan, muncul ungkapan […]
Roh Kudus Memberi Hidup Baru kepada Bumi
Renungan Minggu, 9 Juni 2019 – Pentakosta Hari raya Pentakosta bagi Gereja merupakan hari raya yang memiliki tiga rangkap makna, yakni: Pengucapan syukur tahunan. Pemaknaan yang seperti ini merupakan kelanjutan dari hari raya Yahudi yakni pesta panen gandum di mana umat membawa buah/hasil panen sulung untuk dipersembahkan kepada Allah (Keluaran 34:22; Imamat 23:15-22; Bilangan 28:26-31; […]
Menyuarakan Kebenaran
Renungan Minggu, 15 Juli 2018 Allah tidak saja menginginkan kita melakukan kehendak-Nya dan hidup dalam kebenaran, melainkan juga mampu menyatakan kebenaran. Ada beberapa hal yang menghambat kita menyuarakan kebenaran. Pertama faktor budaya. Dalam masyarakat kita berkembang budaya risih atau perasaan “tidak enak” untuk menyampaikan kebenaran. Hal ini terjadi oleh karena kita menguatirkan bahwa hubungan yang […]
Dalam Badai Tuhan Bertindak
Renungan Minggu, 24 Juni 2018 Badai merupakan istilah simbolis bagi kehidupan yang diwarnai dengan persoalan atau masalah. Saat manusia menghadapi badai (kehidupan), pada kenyataannya ada beragam respons yang manusia tunjukkan, seperti: 1. Bersungut-sungut. 2. Marah kepada Tuhan. 3. Mngutuki Tuhan. 4. Putus asa. Sikap yang paling ekstrim dari hal ini adalah bunuh diri. 5. Menaruh […]
Melepaskan Keinginan Membalas
Renungan Minggu, 19 Februari 2017 Meminjam kalimat James Bryan Smith dalam bukunya The Good and Beautiful Life. Ia menyatakan bahwa dalam kerajaan dunia ini, kita merasa lemah, rapuh, tidak bertenaga dan tidak terlindungi. Jalan tercepat maka untuk mengatasi permasalah ini adalah dengan cara mencari kekuasaan dan control. Lemah? Pergilah ke gym dan latihlah otot Anda. […]
Firman Tuhan dan Keberuntungan
Renungan Minggu, 11 Juli 2010 Pengertian untung atau keberuntungan itu seringkali dimaknai berbeda. Ada yang mengaitkannya dengan kekayaan, ada yang menghubungkannya dengan kedudukan atau pangkat, dan ada pula yang mempersepsikannya sebagai kebahagiaan cinta, dan seterusnya. Memang pada umumnya manusia mendambakan kehidupan yang membahagiakan, menyenangkan, atau menguntungkan. Cara yang ditempuh untuk mendapatkan kehidupan yang demikian bermacam-macam. […]