Renungan Minggu, 15 April 2018 Minggu ini adalah Minggu Paskah III dimana para murid masih terus menggumulkan peristiwa kebangkitan Yesus, namun Yesus dengan cepat memantapkan keyakinan mereka dan bahkan memberikan tanggung-jawab pada para murid sebagai komunitas yang diutus menjadi saksi kebangkitan-Nya. Tanggung-jawab para murid itu pun sekarang menjadi bagian gereja Tuhan masa kini. Panggilan gereja […]
Komunitas yang Dipulihkan dan Diutus
Renungan Minggu, 8 April 2018 Hari ini adalah Minggu Paskah II. Semangat kebangkitan Yesus masih kental mewarnai kehidupan umat-Nya. Pada kesempatan ini kita diajak untuk menghayati karya pelayanan Kristus di masa antara kebangkitan-Nya dan kenaikan-Nya ke sorga. Yesus menggunakan kesempatan itu untuk melakukan konsolidasi terhadap komunitas yang telah dibangun-Nya selama kurang lebih tiga tahun sebelum […]
Kebangkitan Kristus Mengatasi Kecemasan
Renungan Minggu, 1 April 2018 – Paskah Pada Minggu ini, kita merayakan Minggu Paskah untuk mengenang peristiwa kemenangan Kristus atas maut. Kita tidak lagi larut dalam dukacita. Suasana dukacita digantikan dengan suasana sukacita. Pengenangan akan penderitaan dan kesengsaraan Kristus telah berakhir. Teriakan “Hosiana” (Tolonglah kami!) berganti menjadi “Haleluya” (Puji Tuhan!). Pesta kemenangan kita rayakan dengan […]
Mengikut Jalan Kemuliaan Yesus
Renungan Minggu, 18 Maret 2018 – Pra Paskah V Di Minggu V Pra Paskah ini, umat diajak untuk memahami kembali tentang pernyataan Yesus yang memberitakan penderitaan dan kematian-Nya sebagai “saat untuk dimuliakan”. Tentulah mengherankan bahwa penderitaan dan kematian dihubungkan dengan kemuliaan. Sebab di dunia tempat kita tinggal, hidup yang mulia atau kemuliaan seringkali diukur berdasarkan […]
Anugerah Allah yang Memberi Kehidupan
Renungan Minggu, 11 Maret 2018 – Pra Paskah IV Minggu Pra Paskah IV ini makin membawa kita masuk ke dalam kehidupan Yesus. Ia memberi perhatian khusus pada dunia yang dihadiri-Nya dan berkarya di dalamnya. Ini juga yang menjadi penghayatan kita pada pra paskah ini, hadir dalam dunia dan berkarya di dalamnya. Dunia seperti apa yang […]
Ingatlah Kasihmu yang Semula
Renungan Minggu, 4 Maret 2018 – Pra Paskah III – HUT GKI Harapan Indah Diperkirakan jemaat Efesus sudah berumur lebih dari 40 tahun ketika Kristus menyampaikan surat ini melalui Yohanes. Generasi saat itu tidak memiliki antusias yang sama seperti para pendahulu mereka pada masa penyebaran Injil mula-mula. Kristus memperkenalkan diri-Nya sebagai Pemegang ketujuh bintang di […]