Renungan Minggu, 29 Mei 2016 Kita mengenal istilah Silogisme. Silogisme adalah jenis penalaran deduksi, yaitu upaya menarik kesimpulan dari satu atau lebih pernyataan umum sehingga tercapai sebuah kesimpulan tertentu. Seringkali dalam proses keberimanan, seseorang mengambil kesimpulan-kesimpulan iman dengan menggunakan silogisme, baik disadari atau tidak. Dalam sebuah diskusi dengan umat, penulis acapkali memerhatikan penarikan-penarikan kesimpulan ini […]
GKI Harapan Indah » kesimpulan