Renungan Minggu, 2 September 2018 Kamus Besar Bahasa Indonesia memaknai Integritas sebagai kehidupan manusia dengan mutu, sifat, atau keadaan yang menunjukkan kesatuan utuh, sehingga manusia memiliki potensi dan kemampuan yang memancarkan kewibawaan; kejujuran. Purwadarminta menyebut bahwa integritas sebagai kesempurnaan, kesatuan, keterpaduan, ketulusan. Dalam bahasa sehari-hari integritas merupakan keselarasan antara ucapan dan tindakan. Melalui bacaan Injil […]
Sang Roti Hidup Memberi Kehidupan
Renungan Minggu, 12 Agustus 2018 Persoalan hidup, kadang kala membawa manusia menjadi kehilangan daya hidupnya. Alih-ahli memberi kekuatan, iman kerap kali seperti tidak berdaya dalam realitas kehidupan. Dalam kurikulum GKI terdapat beberapa tujuan, antara lain: agar umat memiliki iman yang teguh kepada Tuhan yang menyatakan diri-Nya melalui Yesus Kristus, mewujudkan imannya dalam kehidupan sehari-hari, dalam […]
Pengharapan yang Terpenuhkan
Renungan Minggu, 1 Juli 2018 – Perjamuan Kudus Menumbuhkan pengharapan atau menjaga supaya pengharapan tetap bernyala dalam kehidupan yang sakit, sulit dan terjepit adalah sesuatu yang vital untuk dilakukan. Vital dalam artian memberikan daya (untuk terus) hidup dan dalam kondisi yang lebih baik. Tentu pengharapan untuk terus mampu hidup kepada manusia atau alat-alat artifisial (seperti […]
Dalam Badai Tuhan Bertindak
Renungan Minggu, 24 Juni 2018 Badai merupakan istilah simbolis bagi kehidupan yang diwarnai dengan persoalan atau masalah. Saat manusia menghadapi badai (kehidupan), pada kenyataannya ada beragam respons yang manusia tunjukkan, seperti: 1. Bersungut-sungut. 2. Marah kepada Tuhan. 3. Mngutuki Tuhan. 4. Putus asa. Sikap yang paling ekstrim dari hal ini adalah bunuh diri. 5. Menaruh […]
Usia Indah
Renungan Minggu, 17 Juni 2018 Takutkah Anda akan hari tua? Ini adalah pertanyaan reflektif yang penting bagi setiap orang. Saat seseorang berumur belasan tahun, mungkin dengan lantang akan menjawab: “Siapa takut?”. Mengapa? Karena masa tua masih jauh di mata, hidup terasa panjang, masa tua bukanlah bagian dari pemikiran. Tetapi ketika seseorang memasuki usia 30 tahun, […]
Bila Ditolak dan Dilukai
Renungan Minggu, 10 Juni 2018 Kebutuhan dasar manusia mencakup tiga aspek, yaitu: pengakuan, penghargaan dan penerimaan dari orang lain. Makna pengakuan berarti keberadaan dan kehadiran kita diakui. Makna penghargaan berarti harga diri kita dihargai sesuai kodrat dan harapan kita. Makna diterima berarti keseluruhan diri kita apa adanya diterima dengan lapang dada. Melalui tiga aspek perlakuan […]
- « Halaman Sebelumnya
- 1
- …
- 3
- 4
- 5
- 6
- 7
- …
- 20
- Halaman Berikutnya »