Renungan Minggu, 28 Agustus 2011 Kehidupan adalah anugerah Allah bagi manusia dan juga bagi gerejaNya. Hidup adalah kesempatan untuk berkarya. Hidup bukan hanya sekedar menjalani hari-hari sampai kematian menjemput. Makna hidup ditandai dengan seberapa banyak hasil karya yang dapat dilakukan. Kehadiran gereja dan kehadiran orang percaya dirasakan dengan seberapa banyak hasil karya yang sudah dilakukannya. […]
Melakukan Firman dengan Kuasa Roh
Renungan Minggu, 10 Juli 2011 Theologi gereja reformatoris mengakui tiga bentuk firman Tuhan. Yang pertama adalah ”Firman Hidup” yang menunjuk kepada diri Kristus. Kedua ”Firman Tertulis”, yaitu Alkitab. Ketiga ”Firman Yang Diberitakan”, yaitu pemberitaan firman/khotbah. Dalam hal ini Kristus selaku Firman Hidup memiliki otoritas ilahi yang mutlak, kekal, pusat seluruh kebenaran. Kepada-Nya-lah umat percaya menyandarkan […]
KJ 466 – Ya Tuhan, Isi Hidupku
KJ 466 – Ya Tuhan, Isi Hidupku
KJ 464 – Tuhan, Pecahkanlah Roti Hayat
KJ 464 – Tuhan, Pecahkanlah Roti Hayat
KJ 462 – Tolong Aku, Tuhan
KJ 462 – Tolong Aku, Tuhan
KJ 460 – Jika Jiwaku Berdoa
KJ 460 – Jika Jiwaku Berdoa