Renungan Minggu, 12 Agustus 2012 Dalam pembacaan Leksionari pertama dikisahkan keadaan Elia yang sedang dalam keputusasaan. Hal ini disebabkan bukan saja karena kemarahan Izebel terhadap dirinya yang telah menyembelih 450 nabi-nabi palsu, tetapi adanya ancaman dari Izebel yang akan membunuhnya. Keputusasaan Elia, nampak selalu melalui perkataannya: ”Cukuplah itu! Sekarang, ya TUHAN, ambillah nyawaku, sebab aku […]
Saksi Kemuliaan Kristus
Renungan Minggu, 19 Februari 2012 Mengikuti tradisi gereja, minggu ini kita memperingati peristiwa Transfigurasi Yesus, yaitu peristiwa di mana Tuhan Yesus dimuliakan di atas gunung. Injil Markus yang kita gunakan sebagai bacaan leksionaris kali ini dikenal sebagai Injil yang sangat menekankan penderitaan dan kematian salib Kristus. Kesadaran Yesus akan penderitaan dan kematianNya di atas kayu […]
Memahami Makna Panggilan Allah
Renungan Minggu, 15 Januari 2012 Pada masa-masa pasca Pemilu, biasanya para pejabat negeri ini berdebar-debar menunggu telepon, kali-kali mereka mendapat panggilan dari Presiden atau atasan mereka untuk mendapatkan jabatan yang lebih tinggi. Begitu pula dengan para Karyawan, hati mereka akan berdebar-debar bila mendengar dirinya dipanggil oleh atasan mereka; entah nasib apa yang akan mereka terima […]
Cahaya Kemuliaan Tuhan di Tengah Penderitaan
Renungan Minggu, 14 Februari 2010 Menjadi orang Kristen kadangkala tidak ada terlihat keistimewaannya. Banyak orang Kristen yang tidak memperlihatkan sikap hidup yang berbeda dengan dunia, khususnya ketika menderita. Kegairahan dan semangat hidup orang Kristen kadangkala tidak terlihat pada saat mereka mengalami penderitaan. Padahal sebagai pengikut Kristus seharusnya kemuliaan Tuhan terpancar dalam hidup kita dengan sendirinya. […]