Renungan Minggu, 11 Juni 2017 – Trinitas Minggu Trinitas dalam kalender gerejawi adalah satu hari minggu setelah perayaan Pentakosta. Dalam Minggu Trinitas, kita merayakan karya Allah yang sempurna dalam Allah Bapa, Putra, dan Roh Kudus. Salah satu bentuk kesempurnaan karya Allah tersebut dapat dilihat dalam penciptaan manusia. Phil Norris memberikan suatu narasi bahwa persekutuan Trinitas […]
Roh Kudus Memulihkan dan Mempersatukan
Renungan Minggu, 4 Juni 2017 – Pentakosta Bukan sebuah kebetulan, Allah memakai pelbagai peristiwa untuk menyatakan karya-Nya. Pentakosta dipahami dalam Perjanjian Lama begitu sarat pelbagai makna. Pada momentum inilah pencurahan Roh Kudus yang dijanjikan Kristus itu terjadi. Khotbah hari ini dipusatkan pada peran Roh Kudus dalam menghidupkan kembali semangat para murid Yesus dan memampukan mereka […]
Tetap Menyatu di Bawah Tekanan
Renungan Minggu, 28 Mei 2017 – Paskah VII Bahan kali ini ada dalam masa Minggu-minggu Paskah, terkhusus Minggu Paskah VII, yang ada di antara Kenaikan Tuhan Yesus dan Pentakosta. Masa ini adalah saat para murid menanti janji Tuhan Yesus yang akan memberi mereka kuasa di dalam Roh Kudus yang akan dicurahkan bagi para murid. Seperti […]
Jika Engkau Percaya Engkau Akan Melihat
Renungan Minggu, 2 April 2017 – Pra Paskah V Percaya pada Yesus dapat tumbuh dalam diri seseorang karena perjumpaan dengan Dia. Dalam perjumpaan dengan Yesus, setiap pribadi memiliki cara masing-masing untuk merasakan kehadiran Yesus dalam dirinya. Setiap pribadi juga memiliki pengalaman masing-masing dalam menumbuhkan kepercayaannya. Buah dari percaya pada Yesus adalah melihat kemuliaaan Allah. Dengan […]
Melihat Tapi Buta
Renungan Minggu, 26 Maret 2017 – Pra Paskah IV Pada Minggu Prapaskah IV ini, kita akan menekankan karya-karya penyelamatan Tuhan. Tuhan sedang menunjukan diri sebagai Mesias. Tugas kemesiasan-Nya akan digenapi di kayu salib ketika Yesus menyerahkan nyawa sebagai penebusan dosa manusia. Dalam menjalankan misi-Nya, Yesus mendapat tantangan dari orang-orang Yahudi. Orang-orang Yahudi, termasuk di dalamnya […]
Anugerah Allah Menopang UmatNya
Renungan Minggu, 19 Maret 2017 – Pra Paskah III Di sepanjang masa Prapaskah, umat diajak mempersiapkan diri untuk menyambut hari raya Paskah, di mana kematian dan kebangkitan Kristus dirayakan sebagai anugerah Allah yang terbesar bagi kehidupan manusia. Dalam Minggu Prapaskah III, umat secara lebih khusus diajak untuk memahami peran mutlak anugerah Allah dalam kehidupan mereka […]