Renungan Minggu, 15 Maret 2020 – Minggu Pra-Paskah 3 Alkitab Perjanjian Lama mencatat bahwa segera sesudah terjadinya tragedi pembunuhan pertama dalam kisah Kain dan Habel, manusia suka mengkotak-kotakkan dirinya berdasarkan identitas kelompoknya. Dalam Kejadian 4:17 dikatakan: “Kain bersetubuh dengan istrinya dan mengandunglah perempuan itu. lalu melahirkan Henokh; kemudian Kain mendirikan suatu kota dan dinamainya kota […]
Sabda yang Menghadirkan Tuhan
Renungan Minggu, 27 Januari 2019 Ada berbagai maksud orang menggunakan Alkitab sebagai firman Tuhan dalam praktik hidup bergereja, misal menajadi kaidah moral, atau menjadi semacam mantera untuk beragam kebutuhan manusia, dan seterusnya. Para penulis Alkitab menyatakan dalam: Yohanes 20:30-31, bahwa apa yang dinyatakan oleh penginjil cukup atau memadai bagi orang untuk mengenal Yesus adalah Mesias, […]
Janji yang Manis
Renungan Minggu, 24 Desember 2017 – Adven IV Minggu Adven ke-4 tahun 2017 ini jatuh tepat pada hari Minggu tanggal 24 Desember. Sore hari di tanggal yang sama gereja mengadakan Kebaktian Malam Natal. Sekalipun demikian, penghayatan terhadap Minggu Adven tetap dilakukan dalam kebaktian Minggu pagi. Dalam Minggu adven ke-4 ini, bacaan Alkitab menunjukkan sebuah perjalanan […]
Allah Sang Penyabar
Renungan Minggu, 23 Juli 2017 – HUT Ke-67 BPK Penabur Penganut agama dan penghakiman seringkali berjalan seiring-sejalan. Atas nama agama, penganut suatu agama dapat melakukan penghakiman, penyingkiran, sikap diskriminatif, dan pelecehan spiritual terhadap sesamanya. Penyebabnya adalah atas nama kebenaran dan keyakinan yang diyakini oleh pemeluknya. Kita bisa membayangkan bila hal itu terjadi di tengah-tengah masyarakat […]
The Unconditional Love
Renungan Minggu, 25 Desember 2016 – NATAL Peristiwa inkarnasi dan peristiwa Getsemani atau peristiwa penyaliban Tuhan Yesus adalah bukti yang paling nyata serta ujian yang paling nyata akan kasih Kristus bagi umat manusia. Di dalam kedua peristiwa terbesar dalam sejarah manusia ini kita menyaksikan kasih Allah yang tanpa syarat itu dinyatakan. Kasih Allah yang tanpa […]
Kasih Kristus, Kekuatan yang Baru dalam Melaksanakan Visi yang Baru
Renungan Minggu, 1 Mei 2016 – Paskah VI Untuk melakukan sesuatu yang baik dibutuhkan alasan atau motif yang kuat dan mulia serta dorongan semangat. Salah satu yang dapat menjadi pendorong kuat yang diberitakan Alkitab adalah kasih. Apalagi jika sesuatu yang harus dilakukan adalah sesuatu yang baru yang penuh dengan tantangan yang berat. Kasih dapat menjadi […]
- 1
- 2
- 3
- …
- 5
- Halaman Berikutnya »