Syair: Ride On, Ride On in Majesty!; Henry H. Milman, Terjemahan: B. Maruta / Tim Nyanyian GKI, Lagu: John Bacchus Dykes (versi a.); Graham George (versi b.) Dengan megah 'Kau maju t'rus! Dengar khalayak berseru: "Hosana bagi Anak … [Read more]
KJ 076 – Kau yang Lama Dinantikan
Syair: Come, Thou Long Expected Jesus, Charles Wesley, 1744, Terjemahan: H. A. Pandopo, 1981, Lagu: Rowland Hugh Prichard, +/- 1830 Klik di sini untuk mendengarkan musik ... do = g 3 ketuk Kau yang lama dinantikan, Juru s'lamat, … [Read more]
PKJ 075 – Tuhanku, Biarlah Kini HambaMu Pergi
Syair: Nunc Dimittis, Lukas 2:29-32, Tiku Rari, Lagu: Tradisional Toraja, Marakka Klik di sini untuk mendengarkan musik ... do = bes 4 ketuk Tuhanku, biarlah kini hambaMu pergi sesuai firmanMu, dalam damai sejahtera. Kurnia s'lamatMu … [Read more]
NKB 075 – Ke Yerusalam, Yesus, DatangMu
Syair: Draw Nigh to Thy Jerusalem, O Lord; J. Taylor Terjemahan: B. Maruta / Tim Nyanyian GKI Lagu: Walter Greatorex Ke Yerusalem, Yesus, datangMu disambut sorak-sorai umatMu: "Mubaraklah! Hosana Anak Daud!" Kepada Dikau kami pun … [Read more]
KJ 075 – Raja Daud yang Agung
Syair dan lagu: R. A. Tarigan S., 1983, berdasarkan 2 Samuel 11 Klik di sini untuk mendengarkan musik ... la = a 4 ketuk Raja Daud yang agung, raja yang diurapi. Umat Tuhan terlindung, rukun aman dan damai. Iman raja pun … [Read more]
PKJ 074 – Waktu Malam yang Sepi
Syair: Midden in de winternacht, Nyanyian Natal Belanda, Terjemahan: H. A. Pandopo, 1981, Lagu: Spanyol abad ke-18 Klik di sini untuk mendengarkan musik ... do = d 2 dan 3 ketuk Waktu malam yang sepi terdengar berita; bala sorga … [Read more]