Renungan Minggu, 27 Maret 2016 – Paskah Setiap manusia seharusnya memiliki tujuan hidup agar dapat melihat sebuah masa depan. Sungguh mengerikan ketika manusia tidak lagi memiliki tujuan hidup. Saudara bisa membayangkan bagaimana perasaan seseorang ketika ia tidak lagi memiliki tujuan hidup? Bisa saja muncul kegelisahan yang besar di dalam dirinya. Hidup menjadi hampa karena tidak […]
Kasih yang Konsisten Bukan Ambigu
Renungan Minggu, 20 Maret 2016 – Minggu Palma Pada Minggu Palma kita menggunakan bacaan dengan Liturgi Palma, sekaligus Minggu Sengsara. Pada Minggu Palma kita melihat bagaimana Yesus dielu-elukan, namun pada Minggu Sengsara kita menyaksikan bagaimana Ia ditolak. Pada Minggu Palma kita menyaksikan bagaimana banyak orang menaruh harapan bahwa Yesus akan menjadi Mesias, Pembebas mereka. Namun […]
Jalan Baru dalam Pertobatan
Renungan Minggu, 13 Maret 2016 – Pra Paskah V Pembaruan hidup merupakan proses spiritualitas yang tidak boleh berhenti atau selesai. Pertobatan bukan sekedar peristiwa pembaruan yang merespon anugerah keselamatan Allah di masa lampau, tetapi juga di masa kini. Saat pertobatan berhenti, maka iman terputus dan tidak mampu menyambut karya Allah di masa kini. Iman seharusnya […]
Hanya Karena Anugerah-Nya
Renungan Minggu, 6 Maret 2016 – Pra Paskah IV – KKR HUT ke-22 GKI Harapan Indah Pada hari ini kita memperingati dan merayakan ulang tahun ke-22 gereja kita. Bila kita melihat kembali sejarah kehidupan gereja kita sejak dari masa perintisan hingga masa ini, kita melihat betapa banyaknya campur tangan Tuhan. Berdasarkan atas visi yang Tuhan […]
Berbuat, Tak Sekedar Bertobat
Renungan Minggu, 28 Februari 2016 – Pra Paskah III Istilah “tomat” pernah menjadi populer menjadi singkatan “tobat terus kumat”. Istilah ini dirujukan kepada seseorang yang mudah sekali mengatakan ia bertobat tetapi tidak lama kemudian ia kembali melakukan hal yang tidak baik atau kesalahan yang sama. Pertobatan hanya menjadi hal yang diungkapkan di mulut, tetapi tidak […]
Ikutilah Teladan Tokoh Iman, Saat Hidup Penuh Persoalan
Renungan Minggu, 21 Februari 2016 – Pra Paskah II Apa yang menarik tatkala Anda membaca kisah-kisah para tokoh dalam Alkitab? Tentu ada beragam jawaban atas pertanyaan ini. Ada orang yang tertarik membaca kisah kepahlawanan sang tokoh, misalnya saja cerita tentang Simson yang mampu mencabik-cabik singa dengan kekuatannya. Ada yang tertarik saat membaca kisah ketaatan sang […]