Renungan Minggu, 4 Juli 2021 Menyampaikan kebenaran firman Tuhan itu tidak selalu mudah. Terlebih lagi ketika firman ini mengandung kebenaran yang tidak sesuai dengan keinginan para pendengarnya. Orang yang menyampaikan bisa saja mendapatkan penolakan bahkan pengusiran. Di dalam situasi kondisi tertentu penolakan dapat berujung kepada ancaman kematian terhadap diri si pemberita. Hal ini tentunya bukan […]
Jangan Menyerah Meski Tak Mudah
Renungan Minggu, 27 Juni 2021 Banyak hal yang dirasa tidak mudah untuk dijalani ketika seseorang harus memasuki fase yang baru dalam kehidupannya. Ketika harus menjadi orang tua, ketika baru mengalami Pemutusan Hubungan Kerja (PHK), ketika baru keluar dari penjara, ketika anggota keluarga sakit dan mengeluarkan banyak biaya, ketika orang terkasih telah kembali ke rumah Bapa, […]
Ia Bersamamu di Buritan
Renungan Minggu, 20 Juni 2021 Perasaan takut bisa mucul kapan saja, pemicunya adalah kesadaran kita bahwa kita tidak dapat mengendalikan keadaan tersebut. Rasa takut bisa muncul karena kita sudah atau sedang mengalaminya. Misalnya, ketika tiba-tiba mendapatkan vonis dokter bahwa kita sedang mengidap penyakit tertentu, otomatis itu membuat kita merasakan takut yang diikuti oleh perasaan lainnya […]
Tunduk di Bawah Kedaulatan Allah
Renungan Minggu, 13 Juni 2021 Sepertinya akan terus membekas ingatan, bahwa Fried rich Wilhelm Nietzsche, seorang anak pendeta gereja Lutheran, yang dibesarkan dalam tradisi yang saleh, dan akhirnya menjadi seorang filsuf, justru melontarkan kritik tajam terhadap kekristenan. Nietzsche mengkritik bahwa moralitas Kristen tidak ubahnya sebagai moralitas budak yang hanya membuat manusia bermental lembek. Hal ini […]
Kita Adalah Saudara
Renungan Minggu, 6 Juni 2021 Memiliki saudara adalah hak istimewa. Baik saudara dalam arti keluarga, maupun saudara dalam persekutuan iman. Dalam persaudaran, banyak yang dapat dilakukan untuk saling menguatkan dan mendukung dalam kehidupan. Namun, proses memiliki dan menjadi saudara tidaklah instan. Ada proses yang diperlukan meliputi rasa percaya, pemulihan, serta tujuan bersama untuk membuat hubungan […]
Hidup dalam Kasih Allah Trinitas
Renungan Minggu, 30 Mei 2021 – Trinitas Hari ini kita merayakan minggu Trinitas, yaitu seminggu setelah Pentakosta. Minggu ini juga sekaligus menjadi minggu terakhir dalam rangkaian Paskah sebelum kita memasuki minggu biasa. Pengajaran tentang Allah Tritunggal bukanlah pengajaran yang mudah untuk disampaikan mengingat keterbatasan kita untuk membahasakan relasi Allah yang sedemikian tak terjangkau oleh nalar. […]