Pembelian Rumah HA 9 Majelis Jemaat mengundang jemaat untuk mengambil bagian dalam pengumpulan dana pembelian rumah HA 9, yaitu dengan cara: Transfer ke rekening pembangunan no rekening BCA 521.034.7722. a.n. GKI Jabar Harapan Indah, dan diberi keterangan HA 9. Tuhan Yesus memberkati pelayanan kita bersama. Perjamuan Kudus Tengah Tahun Sakramen Perjamuan Kudus (tengah tahun) […]
Kebaktian Minggu, 13 Juni 2021
Jadwal Kebaktian Umum Online Minggu ini, 13 Juni 2021, Pukul 09:00 Kebaktian online Yayasan Komunikasi Bersama (YKB)-GKI YouTube Channel: YKB GKI TV Minggu depan, Minggu 20 Juni 2021, Pukul 09:00 Pengkhotbah: Ev. Jonatan Dwiputra Liturgos: Pnt. Vivien Limengka Pemusik: Sdri. Dessy Prokantor: Sdri. Vierla Multimedia / Video & Audio: Tim Multimedia / Sdr. Kevin Christian, […]
Tunduk di Bawah Kedaulatan Allah
Renungan Minggu, 13 Juni 2021 Sepertinya akan terus membekas ingatan, bahwa Fried rich Wilhelm Nietzsche, seorang anak pendeta gereja Lutheran, yang dibesarkan dalam tradisi yang saleh, dan akhirnya menjadi seorang filsuf, justru melontarkan kritik tajam terhadap kekristenan. Nietzsche mengkritik bahwa moralitas Kristen tidak ubahnya sebagai moralitas budak yang hanya membuat manusia bermental lembek. Hal ini […]
Warta Jemaat Minggu, 6 Juni 2021
Pembelian Rumah HA 9 Majelis Jemaat mengundang jemaat untuk mengambil bagian dalam pengumpulan dana pembelian rumah HA 9, yaitu dengan cara: Transfer ke rekening pembangunan no rekening BCA 521.034.7722. a.n. GKI Jabar Harapan Indah, dan diberi keterangan HA 9. Tuhan Yesus memberkati pelayanan kita bersama. Pemberitahuan Kasus Covid 19 Salam sejahtera dalam Kasih Tuhan […]
Kebaktian Minggu, 6 Juni 2021
Jadwal Kebaktian Umum Online Minggu ini, 6 Juni 2021, Pukul 09:00 Kebaktian online Yayasan Komunikasi Bersama (YKB)-GKI YouTube Channel: YKB GKI TV Minggu depan, Minggu 13 Juni 2021, Pukul 09:00 Kebaktian online Yayasan Komunikasi Bersama (YKB)-GKI YouTube Channel: YKB GKI TV Jadwal Kebaktian Online Remaja (Hiteens) Di Channel Youtube Minggu, 6 Juni 2021 (Pukul 11.00 […]
Kita Adalah Saudara
Renungan Minggu, 6 Juni 2021 Memiliki saudara adalah hak istimewa. Baik saudara dalam arti keluarga, maupun saudara dalam persekutuan iman. Dalam persaudaran, banyak yang dapat dilakukan untuk saling menguatkan dan mendukung dalam kehidupan. Namun, proses memiliki dan menjadi saudara tidaklah instan. Ada proses yang diperlukan meliputi rasa percaya, pemulihan, serta tujuan bersama untuk membuat hubungan […]