Pembelian Rumah HA 9 Majelis Jemaat mengundang jemaat untuk mengambil bagian dalam pengumpulan dana pembelian rumah HA 9, yaitu dengan cara: Transfer ke rekening pembangunan no rekening BCA 521.034.7722. a.n. GKI Jabar Harapan Indah, dan diberi keterangan HA 9. Tuhan Yesus memberkati pelayanan kita bersama. Registrasi Kebaktian Hybrid Sekarang anda dapat melakukan registrasi Kebaktian […]
Kebaktian Minggu, 23 Januari 2022
Jadwal Kebaktian Umum Minggu ini, Minggu, 23 Januari 2022 Pukul 09:00 Pengkhotbah: Ev. Cahya Tantama Pelayanan Atestasi Masuk: Pdt. Harianto Suryadi Liturgos: Pnt. Vivien Limengka MJ Pendamping: Pnt. Eddy Yusuf Penanggung Jawab: Pnt. Elisabeth Gantume & Dkn. Tamara Irene Pasaribu Lektor: Ibu Novriani Pandjaitan Pemusik: Bp. Stephanus & Sdr. Josiah Prokantor: Sdri. Windy Christine Sasue […]
Mewartakan Tahun Rahmat Tuhan
Renungan Minggu, 23 Januari 2022 Beberapa tahun belakangan, istilah SJW kerap muncul dalam banyak percakapan khususnya di media sosial. SJW adalah singkatan dari Social Justice Warrior yang berarti pejuang keadilan sosial. Istilah ini menunjuk kepada orang-orang yang lantang berbicara tentang persoalan keadilan sosial dan kerap memberi kritik pada ketidakadilan. Dari istilahnya saja, kita bisa melihat […]
Warta Jemaat Minggu, 16 Januari 2022
Pembelian Rumah HA 9 Majelis Jemaat mengundang jemaat untuk mengambil bagian dalam pengumpulan dana pembelian rumah HA 9, yaitu dengan cara: Transfer ke rekening pembangunan no rekening BCA 521.034.7722. a.n. GKI Jabar Harapan Indah, dan diberi keterangan HA 9. Tuhan Yesus memberkati pelayanan kita bersama. Registrasi Kebaktian Hybrid Sekarang anda dapat melakukan registrasi Kebaktian […]
Kebaktian Minggu, 16 Januari 2022
Jadwal Kebaktian Umum Minggu ini, Minggu, 16 Januari 2022 Pukul 09:00 Pengkhotbah: Ev. Lantina Sentosa Liturgos: Dkn. Yulius Sutiyanto MJ Pendamping: Dkn. Hudiyekti Prasetyaningtyas Penanggung Jawab: Pnt. Vina & Dkn. Rumiris Riama Maranatha Silitonga Lektor Jemaat: Bp. Rendy Widi Nugroho Pemusik: Sdr. Jordy Alexander Gerungan Prokantor: Ibu Marlin Kaunang Penyambut: Tim Pemuda Multimedia / Video […]
Allah Masih Terus Berkarya
Renungan Minggu, 16 Januari 2022 Dalam kondisi kehidupan yang baik-baik saja dan sejahtera, memang lebih mudah untuk melihat tanda-tanda karya penyelamatan Allah. Misalnya, saat kita sehat sentosa, keluarga hidup dalam damai sejahtera, dan karir terus meningkat pesat. Dengan cepat kita akan memaknai semua bentuk kesejahteraan itu sebagai karya penyelamatan yang Allah nyatakan dalam hidup kita. […]